Logo Sulselsatu

VIDEO: Sidang Hak Angket Hadirkan Kepala BPKD, Terungkap Gaji TGUPP

Andi
Andi

Jumat, 12 Juli 2019 20:22

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com. MAKASSAR – Sidang Khusus Angket DPRD Sulsel kembali digelar. Kali ini, Kepala BPKD Sulsel, Andi Arwien Azis sebagai terperiksa dicecar pertanyaan soal besarnya honor untuk jajaran ketua dan anggota Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP).

Dalam sidang tersebut terungkap, BPKD menggelontorkan anggaran hingga Rp462 juta setiap bulannya untuk membayar Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP).

Dengan rincian Rp16 juta untuk Ketua TGUPP, Rp14 juta untuk enam orang anggota, Rp8 juta untuk staf ahli 31 orang dan Rp8,8 juta untuk 13 staf khusus.

Baca Juga : Usai Teteskan Air Mata Dihadapan Nurdin, Jumras Cabut Keterangan Sidang Hak Angket

Videographer: Jahir Majid
Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Bisnis26 November 2024 14:45
Ekspansi ke Indonesia Timur, Indosat Perkuat Jaringan Cepat di Timika
Indosat memperkuat kehadirannya di Kota Timika sebagai bagian dari upaya mendukung transformasi digital Indonesia Timur....
Makassar26 November 2024 14:45
Danny Pomanto: Kerugian Kota Makassar Berpotensi Capai Rp1 Triliun Akibat Buruknya Pengelolaan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto, mengungkapkan kekhawatirannya terkait kondisi terkini pengelolaan kota Makass...
Metropolitan26 November 2024 14:35
Pemkot Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto memimpin apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Tugu MNEK Pantai Losar...
Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...