Logo Sulselsatu

NA Buka Forum Anak Nasional 2019

Asrul
Asrul

Sabtu, 20 Juli 2019 01:00

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah (NA) menghadiri pembukaan pertemuan Forum Hari Anak Nasional (FAN) 2019 di Taman Lakipadada, Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Jumat (19/7/2019) .

Dalam kegiatan ini turut Hadir Sekretaris Provinsi (Sekprov) Sulsel Abdul Hayat Gani, Ketua PKK Sulsel Lies F Nurdin, Deputi Bidang Tumbuh Kembang Anak Kementerian PPPA Lenny N Rosalin dan Asisten Deputi Pemenuhan Hak Sipil Informasi dan Partisipasi Anak, Kementerian Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (KPPPA) Lies Rosdianty.

Adapun FAN akan berlangsung hingga 23 Juli 2019, puncak FAN ini rencananya akan dihadiri oleh Presiden Jokowi. Makassar sebagai tuan rumah dan dihadiri perwakilan 34 provinsi se-Indonesia.

Baca Juga : Disebut Masuk Tim Pemenangan Paslon di Pilgub Sulsel, Ini Kata Nurdin Abdullah

Pembukaan acara ini diisi dengan berbagai persembahan seni dari anak seperti lagu tarian dan pembacaan doa lintas agama serta puisi.

Acara pembukaan dilakukan oleh Gubernur dengan pemukulan gendang. NA dalam sambutannya mengatakan bahwa kegiatan FAN merupakan ajang tali silaturahmi antara anak- anak disuluruh Indonesia yang terkumpul dari 514 kabupaten/kota di Indonesia.

FAN ini merupakan ajang silaturahmi bersama anak-anak bangsa yang terkumpul dari 514 kabupaten/ kota” kata NA.

Baca Juga : Iksan Iskandar Bersama Warga Jeneponto Terharu Saat Bertemu Nurdin Abdullah

Selain menjalin tali silaturahmi, Nurdin Juga mengatakan FAN ini bertujuan untuk mendorong motivasi anak-anak agar menjadi anak yang kreatif dan inovatif.

“Dengan forum anak ini akan mendorong anak-anak Indonesia untuk semakin inovatif semakin berkarya dan semakin kreatif,” katanya.

Penulis: Jahir Majid
Editor: Hendra Wijaya

Baca Juga : Taufan Pawe Temui Nurdin Abdullah, Begini Reaksi Relawan

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...