Logo Sulselsatu

Hadiri Penutupan Latihan Dasar KSR PMI, Ini Pesan Wabup Jeneponto

Asrul
Asrul

Rabu, 07 Agustus 2019 21:16

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com,JENEPONTO – Wakil Bupati Jeneponto Paris Yaris menghadiri penutupan Pendidikan dan Latihan Dasar Korps Sukarela (KSR) PMI angkatan III di Pantai Balangloe, Tarowang, Jeneponto, Rabu (7/8/2019).

Wakil Bupati Jeneponto, Paris Yasir sangat mengapresiasi kegiatan ini, menurutnya, keberadaan PMI sangat diharapkan dapat terus meningkatkan kompetensinya dalam upaya penanggulangan bencana.

“Untuk kegiatan Diklatsar KSR PMI ini, kami sangat mengapresiasi. Ini sangat membantu untuk meningkatkan kualitas sumber daya relawan di bidang kepalangmerahan,”kata Paris.

Baca Juga : Empat Wajah Lama Punya Kans Maju di Pilkada Jeneponto, Begini Analisis IPI

Dalam kegiatan simulasi KSR PMI tersebut melibatkan sekitar 80 orang personel terdiri dari unsur PMI, BPBD, Kodim 1425, Polres Jeneponto, Satpol PP, Dinas Kesehatan, Tagana, Pelatih PMI Sulsel, Puskesmas Tarowang dan Tino.

Turut hadir dalam kegiatan ini, Kasdim142 Jeneponto Mayor Inf Arfad A. Maudjik, Kasi Intel Kejaksaan Negeri Jeneponto Muhammad Nasran, Danramil 1425-05/Batang, Kapten Inf Abd. Hakim.

Penulis: Dedi
Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...