Logo Sulselsatu

Live Streaming Liga Spanyol: Atletico Madrid Vs Getafe

Asrul
Asrul

Minggu, 18 Agustus 2019 17:23

Ilustrasi. (Int)
Ilustrasi. (Int)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Atletico Madrid bakal menjamu Getafe pada jornada pertama Liga Spanyol 2019/2020, Senin (19/8/2019) pukul 04.00 Wita dini hari nanti.

Atletico mesti waspada, sang tamu tampil impresif musim lalu dan finish di posisi kelima klasemen.

Selain itu, mereka juga menjalani pramusim dengan baik, karena hanya satu kali kalah dari delapan laga uji coba.

Baca Juga : Link Live Streaming MU Vs City

Namun penampilan Atletico pada laga pramusim tak kalah menawan, Joao Felix cs bahkan menghajar rival sekotanya, Real Madrid dengan skor cukup mencolok.

Nonton laga Atletico Madrid Vs Getafe via live streaming di sini

Editor: Hendra Wijaya

Baca Juga : Rayu Messi, Barcelona Harus Tenang dan Sabar

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video12 April 2025 19:37
VIDEO: Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Semprot Pengendara Lawan Arah di Jalan Dr Leimena
SULSELSATU.com – Wali kota Makassar Munafri Arifuddin marah besar saat melintas di jalan Dr Leimena. Munafri Arifuddin marah lantaran kendaraan ...
Hukum12 April 2025 19:16
Skandal Pengadaan Buku di Takalar, Polres Diminta Usut Tuntas
SULSELSATU.com, TAKALAR – Sejumlah aktivis mendesak Kepolisian Resort (Polres) Takalar untuk turun tangan mengusut kasus dugaan praktik gratifik...
Berita Utama12 April 2025 19:07
Modus Penipuan Beasiswa KIP Mencuat di Takalar, Biaya Mencapai Jutaan Rupiah
SULSELSATU.com, TAKALAR – Kasus penipuan Kartu Indonesia Pintar (KIP) ditingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) SMA Negeri 1 Galesong Selatan teng...
Video12 April 2025 17:15
VIDEO: Presiden Prabowo Disambut Meriah di Kairo, Mesir
SULSELSATU.com – Presiden Prabowo Subianto, tiba di Bandar Udara Internasional Kairo, Republik Arab Mesir, pada Jumat, 11 April 2025 kemarin. Pr...