Logo Sulselsatu

Tiga Hari Operasi Zebra, Satlantas Polres Sinjai Tilang 38 Pelanggar

Asrul
Asrul

Jumat, 25 Oktober 2019 13:58

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, SINJAI – Hari pertama hingga hari ketiga digelarnya Ops Zebra di wilayah hukum Polres Sinjai, Satuan Lalu Lintas Polres Sinjai menjaring sebanyak 38 pelanggaran. Hal tersebut diungkapkan oleh Kanit Laka Lantas Polres Sinjai, Ipda Mukramin melalui pesan singkatnya di WhatsApp, Jumat (25/10/2019).

Mukramin menyebutkan bahwa hingga hari ke tiga pelaksaan Ops Zebra ini, sebanyak 38 pelanggaran yang didominasi pelanggaran roda dua.

“Pelanggaran tilang sebanyak 38 kali, diantaranya kendaraan roda dua 33 unit dan kendaraan roda empat 5 unit dan teguran 5 kali,” sebutnya.

Baca Juga : Kasus Pencabulan Anak Dibawah Umur Dibuka Kembali, Orang Tua Korban Minta Pelaku Dijerat Hukum

Mukramin menambahkan, adapun jenis pelanggaran terbanyak yaitu tidak menggunakan helm SNI yang didominasi oleh anak dibawah umur.

“Hingga hari ke tiga operasi, pelanggaran didominasi oleh pendera roda dua yang melibatkan anak dibawah umur,” terangnyan.

Penulis: Andi Irfan Arjuna
Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...