SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekretariat DPRD Kota Makassar menggelar Workshop Kehumasan dan Optimalisasi Website di rumah jabatan Ketua DPRD Kota Makassar, Rabu (30/10/2019).
Kegiatan ini dihadiri Ketua DPRD Kota Makassar, Rudianto Lallo, Wakil Ketua Adi Rasyid Ali, Sekretaris Dewan Aldi Saldy, jajaran humas Pemerintah Kota Makassar dan awak media.
Foto dan Teks: Kink Kusuma Rein

Direktur Sulselsatu.com, Yulhaidir Ibrahim memaparkan kemitraan humas dan media.

Ketua DPRD Kota Makassar, Rudianto Lallo, Wakil Ketua Adi Rasyid Ali
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel
Komentar