Logo Sulselsatu

Brimob Polda Sulsel Turunkan Dua Tim Investigasi Ledakan di Kejari Parepare

Asrul
Asrul

Selasa, 19 November 2019 21:36

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Satuan Brimob Polda Sulsel menurunkan dua tim untuk melakukan investigasi ledakan yang diduga detonator di Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Parepare, Selasa (19/11/2019).

Dansat Brimob Polda Sulsel, Kombes Pol Muhammad Anis Prasetyo mengatakan, dua tim diturunkan untuk investigasi ledakan, yaitu Tim Laboratorium Forensik (Labfor) dan Tim Gegana.

“Kita datangkan dua tim terkait insiden ini, dan akan ditangani dengan baik,” ujarnya.

Baca Juga : PT Masmindo Dwi Area dan Polda Sulsel Teken Nota Kesepahaman Perkuat Penegakan Hukum Area Operasional

Menurutnya, untuk malam ini personel diminta berjaga di area dampak ledakan atau Kantor Kejari Parepare.

“Ini malam kita jaga dulu, karena rawan. Kita imbau warga jangan mendekati TKP,” bebernya.

Penulis: Andi Fardi
Editor: Awang Darmawan

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video25 April 2025 22:24
VIDEO: Aksi Unjuk Rasa di Jalan A.P. Pettarani Makassar
SULSELSATU.com – Aksi unjuk rasa yang digelar oleh sekelompok demonstran di depan Kantor Disnaker di Jalan A.P. Pettarani, Makassar, Jumat (25/4...
Hukum25 April 2025 22:20
Dirjen AHU Dorong Notaris Sulsel Dukung Transformasi Layanan Digital
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kementerian Hukum tengah mengakselerasi transformasi digital layanan publik, termasuk layanan Administrasi Hukum Umum...
Video25 April 2025 20:38
VIDEO: Kebakaran Bengkel Motor di Dekat Stadion Gelora Mandiri Parepare
SULSELSATU.com – Sebuah bengkel motor terbakar di jalan menuju Stadion Gelora Mandiri pada Jumat sore. Kebakaran yang terjadi secara tiba-tiba itu s...
Ekonomi25 April 2025 20:17
Empat Program OJK Ultima 2.0 yang Baru Diluncurkan
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi meluncurkan Pusat Inovasi OJK (OJK Infinity) 2.0 sebagai upaya merespons percepatan pengembangan ekosistem keuangan...