Logo Sulselsatu

VIDEO: Merinding, Bocah SD ini Mempertunjukkan Angngaru, Tradisi Sumpah Setia Prajurit Kerajaan Gowa

Andi
Andi

Minggu, 22 Desember 2019 08:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Seorang bocah SD di Makassar melakukan Angngaru viral di Media Sosial.

Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @Makassar_iinfo pada Sabtu (22/12/2019).

Terlihat bocah tersebut berlutut sambil tangan kanan memegang badik.

Baca Juga : Pemkab Gowa Adakan Lomba Anggaru, Kabid Kebudayaan Dispar Gowa: Upaya Pelestarian Nilai Budaya

Angngaru merupakan tradisi dari masyarakat suku Makassar. Prajurit kerjaan Gowa zaman dulu sebelum berangkat perang terlebih dahulu harus mengucapkan sumpah setia (Angngaru) di depan Raja.

Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Kink Kusuma Rein

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Bisnis26 November 2024 17:49
Promo Pemilu Honda, Gratis Angsuran 5 Kali dan Potongan Setiap Bulan
Astra Motor Sulsel (Asmo Sulsel) spesial pada hari Pemilihan Umum (Pemilu) tahun ini menghadirkan promo Pemilu....
Video26 November 2024 15:53
VIDEO: Tiga Pendaki Hilang di Gunung Balease Ditemukan Selamat, Satu Alami Luka
SULSELSATU.com – Tiga pendaki asal Tasikmalaya yang hilang kontak di Gunung Balease, Luwu Utara, ditemukan dalam kondisi selamat. Ketiganya dite...
Politik26 November 2024 15:49
Seto Mencoblos di TPS 4, Rezki di TPS 11 Rappocini
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi siap menggunakan...
Bisnis26 November 2024 15:31
Khusus Rute Pinrang dan Sengkang, Cahaya Bone Beri Potongan Harga Rp50 Ribu
Salah satunya dengan kolaborasi bersama Kallafriends menghadirkan program #ditraktirkallafriends dengan promo potongan harga hingga 50 ribu ripuah yan...