Logo Sulselsatu

66 Personel Polres Maros Naik Pangkat, 14 Perwira

Asrul
Asrul

Selasa, 31 Desember 2019 10:33

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAROS – Kapolres Maros, AKBP Musa Tampubolon memimpin langsung upacara korps raport kenaikan pangkat personel polres Maros.

Upacara korps raport kenaikan pangkat ini dihadiri para perwira dan pejabat jajaran Polres Maros, pengurus Bhayangkari Maros dan para suami maupun istri dari personel yang naik pangkat di halaman Mako Polres Maros, Selasa (31/12/2019).

Musa mengucapkan selamat kepada para personel yang naik pangkat.

Baca Juga : Kapolres Maros Lepas Rombongan Bantuan Kemanusiaan ke Masamba

“Selamat kepada anggota yang naik pangkat. Semoga ke depan tetap selalu semangat dan menambah motivasi. Hal ini menandakan bahwa intitusi telah memberikan perhatian dan penghargaan atas kinerja saudara,” ujar Musa.

Kenaikan pangkat ini diharapkan menjadi pendorong semangat bagi anggota lain untuk bekerja menjadi lebih baik dalam melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat.

Pada kenaikan pangkat untuk periode Januari 2020 tersebut, personel Polres Maros yang mendapatkan kenaikan pangkat sebanyak 66 personel. 52 orang tingkat bintara dan 14 orang tingkat perwira.

Baca Juga : Cegah Corona, Polres Maros Semprotkan Disinfektan di Setiap Sudut Ruang Pelayanan

Penulis: Indra Sadli Pratama
Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...