Logo Sulselsatu

Iqbal Tinjau Kolam Regulasi Nipa-Nipa

Asrul
Asrul

Sabtu, 04 Januari 2020 10:00

Penjabat Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb. (Foto/Ist)
Penjabat Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb. (Foto/Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSARPenjabat Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb meninjau Kolam Regulasi Nipa-Nipa untuk melihat daya tampung air selama musim penghujan.

Dalam tinjauan tersebut, Iqbal menyebut daya tampung air dengan curah hujan yang tinggi masih terpantau aman.

“Kita lihat dari ketinggian air yang ada di situ masih mencukupi, masih sangat memungkinkan untuk menampung curah hujan,” ujarnya, Jumat (3/1/2020).

Baca Juga : Iqbal Suhaeb Wajibkan Warga Gunakan Masker

Ia mengatakan dari beberapa pantau di perumahan sekitar Kolam Regulasi Nipa-Nipa yang biasanya terkena banjir, kini tidak tergenang air. Hal tersebut membuktikan berfungsinya kolam regulasi ini.

“Dari beberapa pantauan tadi di lokasi perumahan yang biasanya banjir itu, air mengalir dengan bagus, terlihat dari sudah berfungsinya Kolam Regulasi Nipa- Nipa,” kata Iqbal.

“Mudah-mudahan curah hujannya tidak terlalu tinggi sehingga daerah yang biasanya tergenang banjir itu bisa terhindarkan,” kata dia.

Baca Juga : Atasi Macet di Sekitar Pelabuhan, Pemkot Makassar Gandeng Pelindo Bangun Parkiran Transit Truk

Penulis: Resti Setiawati
Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...