Logo Sulselsatu

Bamus Gelar Rapat Pengusulan Pergantian Ketua DPRD Jeneponto

Asrul
Asrul

Senin, 13 Januari 2020 14:00

Rapat Bamus DPRD Jeneponto. (ist)
Rapat Bamus DPRD Jeneponto. (ist)

SULSELSATU.com, JENEPONTO – Badan Musyawarah (Bamus) menggelar rapat pengusulan jadwal pergantian dan pengangkatan Ketua DPRD Jeneponto.

Wakil Ketua DPRD Jeneponto, Imam Taufiq mengatakan, rapat ini untuk menindaklanjuti adanya surat dari DPP Partai Gerindra pengusulan dan pergantian Ketua DPRD Jeneponto.

Menurut Imam, dalam rapat ini ada beberapa pemikiran-pemikiran yang muncul di antaranya adalah, ingin tahu persis seperti apa mekanisme dalam proses pergantian pimpinan terkhusus Ketua DPRD Jeneponto.

Baca Juga : Anis Matta Pimpin Partai Gelora Deklarasi Prabowo Capres 2024

“Ini sampai sekarang kita masih skor, karena ada beberapa pendapat bahwa salah satu yang harus kita lakukan mugkin konsultasi sampai ke tingkat pusat dalam hal ini kementrian terkait dengan mekanisme penggantian ketua DPRD,” ujar Imam.

“Padahal kalau secara internal DPR dalam hal ini saya yang ada dalam Bamus itu, bahwa kita sudah melakukan tugas Bamus untuk menindaklanjuti berdasarkan surat usulan penggantinya masuk dari Partai Gerindra,” katanya.

Diketahui, Ketua DPRD Jeneponto Salmawati dilantik pada Kamis (26/9/2020) lalu. Hanya beberapa hari setelah pelantikan, Gerindra mencabut SK pengangkatan Salmawati dan digantian oleh Aripuddin.

Baca Juga : Demokrat dan PKS Tanggapi Pertemuan Surya Paloh dan Prabowo di Hambalang

Penulis: Dedi
Editor: Hendra Wijaya

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama21 April 2025 19:03
Wali Kota Makassar Rombak Direksi BUMD, Ini Daftar Plt yang Ditunjuk
SULSELSATU.com MAKASSAR – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin resmi menunjuk pelaksana tugas (Plt) direksi baru di sejumlah Badan Usaha Milik D...
Sulsel21 April 2025 18:49
Wabup Darmawangsyah Minta Pemuda Jadi Ujung Tombak Pembangunan di Gowa
Wakil Bupati Gowa Darmawangsyah Muin minta pemuda jadi ujung tombak pembangun di Kabupaten Gowa....
Video21 April 2025 18:21
VIDEO: Komisi II DPR RI Gelar Raker Evaluasi Kinerja Triwulan I 2025 bersama Menteri ATR/BPN
SULSELSATU.com – Komisi II DPR RI menggelar rapat kerja dengan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/BPN Nusron Wahid. Raker tersebut digelar di ...
Ekonomi21 April 2025 18:03
Hingga Maret 2025, Kantor OJK Sulselbar Berhasil Edukasi Literasi Keuangan kepada 97.610 Peserta
Kantor OJK Sulselbar telah melaksanakan 10 kegiatan edukasi literasi keuangan kepada masyarakat hingga Maret 2025....