SULSELSATU.com – Pemandangan langka terjadi di Tabuk, Arab Saudi.
Wilayah barat laut Arab Saudi tiba-tiba diguyur hujan salju.
Padahal, wilayah itu terkenal dengan gurun pasirnya.
Baca Juga : Arab Saudi Tidak Merayaka Maulid Nabi Muhammad SAW, Ternyata Ini Alasannya
Video tersebut diunggah oleh Shaher bin Atiyah di Twitter pada 11 Januari 2020 lalu dan menjadi viral.
Otoritas Umum Meteorologi dan Perlindungan Lingkungan Arab Saudi mengatakan suhu turun di bawah 0 derajat Celcius di beberapa wilayah.
Otoritas itu mendesak para warga agar tetap dalam kondisi hangat dan menghindari bertualang ke tempat-tempat terpencil.
Baca Juga : XL Axiata Luncurkan Kartu Perdana XL Haji Rp399 Ribu untuk Jemaah di Tanah Suci
Video Editor: Andi Hermanto Editor: Kink Kusuma Rein
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Komentar