Logo Sulselsatu

Negosiasi Stadion Mattoanging Buntu, Dewan Bakal Pertemukan YOSS dengan Gubernur

Asrul
Asrul

Kamis, 16 Januari 2020 11:35

Rapat pembahasan Stadion Mattoanging bersama sejumlah pihak di DPRD Sulsel. (ist)
Rapat pembahasan Stadion Mattoanging bersama sejumlah pihak di DPRD Sulsel. (ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulsel bakal mempertemukan pihak Yayasan Olahraga Sulawesi Selatan (YOSS) dengan Gubernur Nurdin Abdullah.

Langkah ini diambil lantaran kedua pihak bersikukuh dan mengklaim Stadion Mattoanging adalah miliknya.

Baca juga: Stadion Mattoanging Sempat Ricuh” (Edit)">Penertiban Stadion Mattoanging Sempat Ricuh

Baca Juga : Kejar Target Eliminasi TBC, Pemprov Sulsel Terbitkan Pergub

Pemprov Sulsel ngotot ingin mengosongkan lapangan karena akan melakukan renovasi, sementara YOSS tetap ingin bertahan lantaran masih ada proses hukum yang sedang berjalan.

Baca juga: YOSS-tunggu-putusan-pengadilan.html">Tolak Digusur dari Stadion Mattoanging, YOSS Tunggu Putusan Pengadilan

“Kami memediasi, kita akan pertemukan antara YOSS dan pak gubernur. Kalau beliau (Nurdin Abdullah) ada waktu besok, kita bertemu bahas soal masalah ini,” kata Ketua Komisi E DPRD Sulsel Rusdin Tabi usai memimpin rapat gabungan yang menghadirkan YOSS dan Kadispora Sulsel, Kamis (16/1/2020).

Baca Juga : Satgas Percepatan Investasi Sulsel Dibentuk, Target Pertumbuhan Ekonomi Hingga 8 Persen

Baca juga: YOSS-dari-stadion-mattoanging.html" aria-label="“Sempat Bentrok, Pemprov Akhirnya Gagal Gusur YOSS dari Stadion Mattoanging” (Edit)">Sempat Bentrok, Pemprov Akhirnya Gagal Gusur YOSS dari Stadion Mattoanging

Politisi Partai Gerindra ini menambahkan bahwa, semua pihak harus menahan diri dan tidak memaksakan kehendak sebelum pertrmuan antara YOSS dan Nurdin Abdullah dilkasanakan.

“Kita semua mengingikan pembangunan stadion cepat. Tetapi tidak meninggalkan pihak-pihak yang sudah lama mengurus stadion itu,” ujarnya.

Baca Juga : Sekretariat DPRD Sulsel Tingkatkan Pelayanan Profesional Bersama DPR RI

Penulis: Asrul
Editor: Hendra Wijaya

 

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...