Logo Sulselsatu

VIDEO: Warga Berjatuhan di China Diduga Terjangkit Virus Corona

Andi
Andi

Sabtu, 25 Januari 2020 18:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Sejumlah warga di China berjatuhan di jalan karena diduga terjangkit virus corona.

Video itu muncul seiring dengan kekhawatiran warga dengan merebaknya virus corona di Wuhan, China.

Video tersebut dibagikan oleh akun Twitter @RFA_Chinese pada Jumat, (24/1/2020).

Baca Juga : China Berhasil Tanam CHip di Otak Manusia, Orang Lumpuh Bisa Kembali Bergerak

Dalam rekaman tersebut, terlihat seorang lelaki yang memakai jaket hitam jatuh tergeletak di lantai.

Sementara, warga lainnya yang memakai masker di lokasi tersebut, terlihat panik namun tak berani melakukan tindakan.

Tak berselang lama, sejumlah petugas medis yang menggunakan pakaian serba tertutup warna putih mengevakuasi korban.

Baca Juga : Orang Mati Bisa Jadi Hidup di Tangan Perusahaan Super Brain Asal China

Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar22 Mei 2025 22:26
Makassar Dapat Jatah Program Strategis Pengelolaan Sampah dari Kementerian PU
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar saat ini tengah dilirik oleh Kementerian Pekerjaan Umum (PU) untuk mendapatkan proyek strate...
News22 Mei 2025 20:49
Kolaborasi Sisternet dan Kementerian PPPA, XLSMART Bekali Warga Binaan Lapas Perempuan
PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (XLSMART) melalui program pemberdayaan perempuan Sisternet, bekerjasama dengan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan...
Hukum22 Mei 2025 16:47
Kanwil Kemenkum Sulsel Komitmen Kelola Anggaran Transparan dan Akuntabel
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkum Sulsel) menegaskan komitmennya dalam mengelola ang...
Hukum22 Mei 2025 16:17
Polri Pastikan Ijazah Jokowi Asli, Kasus Dihentikan
SULSELSATU.com, JAKARTA – Bareskrim Polri resmi menghentikan proses penyelidikan atas laporan dugaan penggunaan ijazah palsu oleh Presiden Joko Wido...