Logo Sulselsatu

VIDEO: Penyandang Disabilitas Wicara Ijab Kabul Pakai Bahasa Isyarat

Andi
Andi

Kamis, 30 Januari 2020 22:40

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Sebuah video memperlihatkan momen haru saat mempelai pria melakukan ijab kabul dengan bahasa isyarat.

Video tersebut diunggah oleh pengguna akun Twitter @eriinkahar pada Senin (27/1/2020).

Mempelai pria bernama Faiz dari Malaysia ini tampak tenang, saat tangannya berjabatan dengan tangan penghulu untuk ijab kabul.

Baca Juga : Cerita Husain, Penyandang Disabilitas yang Dapat Kesempatan Bekerja Secara Normal dari Gojek

Disamping mereka tampak seorang perempuan berjilbab cokelat, bertugas untuk menerjemahkan ucapan dari kedua belah pihak.

Setelah melaksanakan ijab kabul, kedua pasangan ini tampak begitu bahagia.

Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Politik26 November 2024 14:51
Tidak Dapat Undangan Mencoblos, Apakah Bisa Pakai KTP? Ini Kata KPU Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemungutan suara pada Pilkada Serentak 2024 digelar besok, Rabu 27 November 2024. Pemilih yang namanya tercatat di da...
Bisnis26 November 2024 14:45
Ekspansi ke Indonesia Timur, Indosat Perkuat Jaringan Cepat di Timika
Indosat memperkuat kehadirannya di Kota Timika sebagai bagian dari upaya mendukung transformasi digital Indonesia Timur....
Makassar26 November 2024 14:45
Danny Pomanto: Kerugian Kota Makassar Berpotensi Capai Rp1 Triliun Akibat Buruknya Pengelolaan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto, mengungkapkan kekhawatirannya terkait kondisi terkini pengelolaan kota Makass...
Metropolitan26 November 2024 14:35
Pemkot Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto memimpin apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi di Tugu MNEK Pantai Losar...