Logo Sulselsatu

Basri Dipercaya Jabat Plt Kadisdik Sulsel

Asrul
Asrul

Jumat, 07 Februari 2020 14:00

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah, menunjuk Basri menjabat Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas (Kadis) Pendidikan Sulsel.

Gubernur Nurdin menyampaikan sejumlah pesan kepada Basri. Ia menekankan pentingnya kerja sama antar bidang di Dinas Pendidikan untuk mengembangkan sumber daya manusia di Sulsel.

“Bangun kekompakan dan bangun tim work yang kuat. Benahi semua keluhan masyarakat yang terkait pendidikan,” ucap mantan Bupati Bantaeng dua periode ini.

Baca Juga : Kalla Institute Raih Penghargaan Digital 2025, Siap Cetak Generasi Unggul

Gubernur Nurdin juga menugaskan kepada Basri untuk bekerja sesuai dengan sistem.

“Bangun sistem yang bagus. Kerja by data. Data dengan bagus daya tampung sekolah dan luaran SMP. Saya tidak mau dengar lagi ada anak-anak yang tidak sekolah,” jelasnya.

Lebih jauh, ia menyebut ada banyak harapan masyarakat tentang pengembamgan sumber daya manusia di Sulsel.

Baca Juga : Pemprov Sulsel dan Privy Sosialisasikan Ijazah Digital untuk Perguruan Tinggi

“Saya minta Disdik Sulsel jadi pionir pengembangan SDM unggulan di Indonesia. Bawa diknas jadi lokomotif pembangunan SDM di Indonesia,” harapnya.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video02 Mei 2025 22:25
VIDEO: Mobil Wanita Dirusak Massa Saat Aksi Demo di Makassar
SULSELSATU.com – Sebuah mobil milik seorang wanita di Makassar dirusak massa saat demo peringatan Hari Buruh. Kejadian diduga berlangsung di Jalan U...
Makassar02 Mei 2025 20:54
Temui Wali Kota Munafri, Fraksi API Komitmen Kawal Pemkot Makassar Percepat Realisasi Program
SULSELSATU.com MAKASSAR – Fraksi Amanat Persatuan Indonesia (API) DPRD Makassar menyatakan sikap mendukung percepatan realisasi program pemerint...
Video02 Mei 2025 20:45
VIDEO: Viral, Santri Baca Surah Al-Quraisy di Kabin Pesawat Citilink, Tuai Pro Kontra
SULSELSATU.com – Sebuah video viral menampilkan rombongan santri yang dipimpin Habib Ali Zainal Abidin melantunkan Surah Al-Quraisy di dalam pes...
Sulsel02 Mei 2025 20:08
Pimpin Upacara Hardiknas, Tasming Hamid Ajak Semua Elemen Bersinergi Mewujudkan Pendidikan Bermutu
SULSELSATU.com, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di Alun-Alun Lapa...