Logo Sulselsatu

Nurdin Abdullah Lepas Peserta Aksi Run Bank Sulselbar

Asrul
Asrul

Senin, 10 Februari 2020 08:00

Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah. (Foto/Ist)
Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah. (Foto/Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSARGubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah melepas ratusan runners atau pelari peserta Aksi Bank Sulselbar di Jalan Ratulangi, Ahad (9/2/2020).

Aksi Run merupakan rangkaian acara perayaan HUT ke-59 Bank Sulselbar. Kegiatan ini juga mengkampanyekan untuk melestarikan lingkungan dengan mengurangi sampah plastik. Serta turut menggalakkan industri jasa keuangan. Dengan tajuk “AKSI RUN A Pledge to Go Green” sebagai langkah riil peserta lari diberikan botol minum dan tumbler.

Nurdin Abdullah mengatakan akan selalu mendukung setiap langkah menyelamatkan lingkungan, termasuk dengan mengurangi penggunaan sampah plastik.

Baca Juga : Disebut Masuk Tim Pemenangan Paslon di Pilgub Sulsel, Ini Kata Nurdin Abdullah

“Kita berharap kegiatan ini bisa memberi dampak yang besar dan menyadarkan masyarakat akan pentingnya memerangi sampah plastik,” kata Nurdin.

Ia berharap kegiatan seperti ini untuk sering dilaksanakan. Langkah kecil yang sangat berarti untuk lingkungan.

Penulis: Jahir Majid
Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...