Logo Sulselsatu

Dinkes Sebut Pengidap HIV/AIDS di Makassar Meningkat

Asrul
Asrul

Rabu, 12 Februari 2020 17:59

ilustrasi (int)
ilustrasi (int)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Dinas Kesehatan Kota Makassar Naisyah Tun Azikin menyatakan, jumlah pengidap HIV/AIDS di Makassar meningkat. Jumlah pengidap penyakit HIV pada tahun 2019 mencapai 800-an orang meningkat dari tahun sebelumnya yang mencapai 700 orang.

“2018 itu sekitar 700 lebih, di tahun 2019 sekitar 800-an. Trennya terus meningkat,” ucapnya.

Naisyah menyebutkan, peningkatan jumlah kasus HIV/AIDS ini diakibatkan kehidupan yang tidak sehat, seperti penggunaan jarum suntik dan hubungan bebas.

Baca Juga : Dinkes Makassar Terima Penghargaan Penyelenggara Kesehatan Haji Terbaik 2024

“Kalau di Makassar yang terbanyak kasus akibat hubungan seks. Hubungan seks yang tidak normal, lelaki suka lelaki, dan sebaliknya,” ujar Naisyah.

Mengingat jumlah penyakit ini meningkat, Naisyah mengatakan akan melakukan sosialisasi, bekerja sama degan sejumlah NGO-NGO yang bergerak di bidang tersebut.

Selain itu kelompok-kelompok yang ada di Kota Makassar dan rentan terjangkit dengan penyakit mematikan tersebut juga disebut akan turut disasar.

Baca Juga : Pemkot Makassar dan DPRD Sepakati KUA-PPAS APBD Tahun 2025

Naisyah juga turut mengimbau agar masyarakat ikut memeriksakan dirinya untuk memutuskan rantai penyakit HIV ke orang lain.

Penulis: Resti Setiawati
Editor: Awang Darmawan

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...