Logo Sulselsatu

Sambil Makan Durian, Syahar Lapor SP: Saya Sudah Serahkan Rekomendasi ke Danny

Asrul
Asrul

Minggu, 23 Februari 2020 19:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – DPP Partai NasDem melalui Sekretaris DPW NasDem Sulsel Syaharuddin Alrif telah menyerahkan rekomendasi ke Moh Ramdhan Pomanto sebagai calon Walikota Makassar tahun 2020 di CCC kemarin.

Pada kesempatan itu, Syahar dalam sambutannya mengatakan, Danny Pomanto adalah masa depan kota Makassar.

“Pak Surya Paloh dan pak Rusdi Masse menegaskan jika pak Danny adalah masa depan kota Makassar. Tungguma’ adami rekomendasi ku,” kata Syahar saat itu yang disambut tepuk tangan ribuan pendukung Danny.

Baca Juga : Pertama Kali ke Sidrap, Menag Nasaruddin Umar Puji Kepekaan Sosial Warga

Usai menyerahkan rekomendasi, Syahar yang dijuluki Surya Paloh Sekretaris DPW NasDem terbaik di Indonesia langsung terbang ke Batam Provinsi Kepulauan Riau.

Kunjungan Syahar ke Batam dalam rangka melaporkan hasil penyerahan rekomendasi ke Danny Pomanto.

Baca Juga : Bupati Syahar Kenalkan Wisata Sungai Lampiring Sidrap, Ajak Warga Menikmati Kuliner di Atas Air

“Saya sudah laporkan ke Pak Ketum Surya Paloh, bahwa sudahmi saya serahkan rekomendasi untuk Danny Pomanto di Batam,” kata Syahar melalui saluran Whats Aap, Ahad (23/2/2020).

Paloh kata Syahar, berpesan ke Danny Pomanto untuk memenangkan pertarungan di Pilwali Makassar.

“Pak SP berpesan “bilang sama Danny Pomanto harus menang Di Pilwali Kota Makassar”,” ucap Wakil Ketua DPRD Sulsel ini.

Baca Juga : Bupati Syaharuddin Alrif Tekankan Sinergi dan Kebersamaan dalam Momentum Idulfitri

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Lifestyle24 April 2025 07:36
Kartini Masa Kini Belajar Safety Riding Lewat Simulasi Berkendara
Memaknai Hari Kartini 2025, PT Astra Honda Motor (AHM) bersama 28 jaringan main dealer sepeda motor Honda di seluruh Indonesia kembali menggelar kampa...
Hukum23 April 2025 23:39
Kanwil Kemenkum Sulsel Siap Bangun Citra Kementerian Lewat Media Sosial
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tim Humas Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkum Sulsel), Selasa (22/4/2025), Bertempat d...
Makassar23 April 2025 22:56
Muhammadiyah Makassar Nyatakan Dukungan Penuh untuk Pemerintahan Appi-Aliyah
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Makassar menyatakan komitmennya mendukung penuh seluruh program Pemerintah Ko...
Makassar23 April 2025 22:05
Menparekraf Tinjau Makassar Creative Hub, Aliyah: Ini Masa Depan Ekonomi Kota
SULSELSATU.com MAKASSAR – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, mendampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Teuku Riefky Ha...