Logo Sulselsatu

AS Tangguhkan Rencana Pertemuan ASEAN, Ini Masalahnya

Asrul
Asrul

Sabtu, 29 Februari 2020 10:59

Presiden Amerika Serikat Donald Trump Dilempari Bendera Rusia di Capitol Hill (Foto/chron.com)
Presiden Amerika Serikat Donald Trump Dilempari Bendera Rusia di Capitol Hill (Foto/chron.com)

SULSELSATU.comAmerika Serikat (AS) menangguhkan rencana pertemuan dengan para pemimpin negara anggota ASEAN di tengah kekhawatiran akan wabah virus corona.

Rencana pertemuan yang akan digelar pada 14 Maret 2020 mendatang di Las Vegas, AS. ini ditangguhkan lantaran negara Paman Sam itu tengah khawatir akan wabah virus corona.

“Ketika komunitas internasional bekerja sama untuk mengalahkan novel coronavirus, Amerika Serikat, setelah berkonsultasi dengan mitra ASEAN, telah membuat keputusan sulit untuk menunda pertemuan para pemimpin ASEAN,” sebut seorang pejabat senior administrasi pemerintahan AS, seperti yang dilansir dari Kumparan.com, Sabtu (29/2/2020)

Baca Juga : Penembakan Brutal di Turale AS, Ibu dan Bayi 6 Bulan Tewas

Lebih lanjut, pejabat senior tersebut menambahkan AS menghargai hubungannya dengan negara-negara anggota ASEAN. AS disebut menanti pertemuan mendatang meski belum disebutkan waktunya.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...