VIDEO: Viral, Ibu Semprotkan Desinfektan Saat Anaknya Turun Dari Pesawat

SULSELSATU.com – Seorang ibu-ibu di Malaysia viral di media sosial usai semprotkan desinfektan saat anaknya turun dari pesawat.
Video tersebut diviralkan oleh akun Facebook Qi En, Senin (9/3/2020).
Dalam video terlihat seorang ibu sedang menjemput putranya di Bandara Internasional Kuala Lumpur, diketahui anaknya baru saja tiba dari Jerman.
Tak lama kemudian si anak mendekat kepada ibunya, bukannya mendapat pelukan hangat, ibu ini malah mengeluarkan kaleng semprotan berisi disinfektan.
Video Editor: Andi Hermanto Editor: Asrul
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Berita Terkait
Baca Juga