Logo Sulselsatu

PKK Sulsel Siapkan Produk UMKM di Setiap Kamar Tenaga Medis

Asrul
Asrul

Selasa, 31 Maret 2020 17:20

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Ketua Tim Penggerak PKK Sulsel Liestiaty F Nurdin melengkapi kamar dokter dan paramedis yang nginap di hotel selama perawatan pasien positif Covid 19.

Hotel yang dijadikan tempat nginap dokter dan paramedis Hotel Dalton dan Hotel Grand Sayang, Hotel Maxone, dan Hotel Sutomo, dengan cemilan produk UMKM.

“Ini tujuannya supaya produk UMKM yang sudah ada tetap ada pasarnya. Supaya mereka tetap hidup meski pasar lesu,” kata Liestiaty, Selasa (31/3/2020).

Baca Juga : Lewat UMKM EXPO(RT), BRI Bantu Pengusaha UMKM Aksesori Ini Dapatkan Akses Pasar di Kancah Global

Selain itu, jelas Liestiaty, para pejuang kemanusiaan, para medis, harus diberi semangat dan dijaga kondisi mereka agar tetap stabil.

“Mereka berjuang siang malam untuk menyelamatkan pasien positif corona. Mereka perlu istirahat yang cukup, stamina yang bagus. Kita siapkan makanan bergizi termasuk makanan ringan,” jelasnya.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Metropolitan09 April 2025 00:02
Hotel Grand Kalampa Takalar Mengaku Dirugikan Oknum Pengguna Aplikasi Michat
SULSELSATU.com, TAKALAR – Manajemen Hotel Grand Kalampa di Takalar, Sulawesi Selatan, mengaku mengalami kerugian akibat ulah oknum pengguna apli...
Internasional08 April 2025 20:05
IUMS Serukan Aksi Militer dan Boikot Global terhadap Israel dalam Fatwa Terbaru
SULSELSATU.com – Sekelompok ulama terkemuka dari Persatuan Ulama Muslim Internasional (IUMS) mengeluarkan fatwa langka yang menyerukan jihad mel...
Video08 April 2025 19:51
VIDEO: Direktur RSUD Lanto Dg Pasewang Jeneponto Minta Maaf atas Kekecewaan Keluarga Pasien
SULSELSATU.com – Direktur RSUD Lanto Dg Pasewang Kabupaten Jeneponto, dr. St. Pasriany, menggelar konferensi pers yang digelar di aula rumah sak...
OPD08 April 2025 19:00
Rp32 Miliar Digelontorkan untuk Perbaikan Jalan Hertasning, DPRD Pastikan Dikerja Tahun Ini
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Komisi D DPRD Provinsi Sulawesi Selatan menegaskan komitmennya untuk mengawal proyek perbaikan Jalan Hertasning di Kota M...