Logo Sulselsatu

VIDEO: Untuk Beli Beras, Emak-emak Ini Nekat Curi Ayam

Andi
Andi

Rabu, 29 April 2020 16:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Seorang emak-emak kepergok mencuri ayam oleh sejumlah warga.

Saat diinterogasi, sang emak-emak itu mengaku berasal dari Bandung dan hendak menjual ayam tersebut untuk membeli beras.

Kejadian tersebut sempat direkam dan videonya tersebar di media sosial, salah satunya dibagikan oleh akun Insatgram @fakta.indo, Selasa (28/4/2020).

Baca Juga : VIDEO: Aksi Emak-Emak di Jeneponto Joget Sambil Tenggak Miras Depan Anak-Anak

Dalam video emak-emak tersebut berulang kali meminta maaf kepada pemilik ayam sembari mencium tangannya, ia berjanji tidak akan mengulangi perbuatannya lagi.

Banyak warganet yang simpati dengan ibu tersebut dan meminta agar pemerintah memperhatikannya.

Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Kink Kusuma Rein

Baca Juga : VIDEO: Aksi Emak-emak Hadang Rombongan Gubernur Andi Sudirman

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...