Logo Sulselsatu

Jadwal Liga Jerman Pekan Ini

Asrul
Asrul

Jumat, 15 Mei 2020 15:20

ilustrasi. (int)
ilustrasi. (int)

JAKARTA – Bundesliga dan Bundesliga 2 kembali bergulir akhir pekan ini. Berikut jadwalnya.

Menurut jadwal, dua kompetisi teratas Liga Jerman musim ini bergulir lagi sedari matchday 26. Salah satu pertandingan di Bundesliga adalah Borussia Dortmund Vs Schalke 04 — Revierderby.

Dalam laga itu Dortmund, yang sementara menempati posisi kedua papan klasemen, akan berusaha meraih tiga angka demi terus membayangi Bayern Munich si pemuncak klasemen. Sedangkan Schalke bakal berupaya menjaga posisi di peringkat keenam.

Baca Juga : Jadi Perusahaan Pembayar Pajak Terbesar, BRI Diapresiasi Oleh Negara

Berikut jadwal Liga Jerman pekan ini di Bundesliga:

Sabtu (16/5)

Borussia Dortmund Vs FC Schalke 04
Signal Iduna Park

Baca Juga : Pengumuman! Restrukturisasi Kredit Perbankan Penanganan Pandemi Covid-19 Berakhir

RB Leipzig Vs Sport-Club Freiburg
Red Bull Arena

TSG 1899 Hoffenheim Vs Hertha Berlin
PreZero Arena

Fortuna Dusseldorf Vs SC Paderborn 07
Merkur Spielarena

Baca Juga : PT Bumi Karsa Dirikan Posko Mudik, Bentuk Peduli Keselamatan dan Kenyamanan Para Pemudik

FC Augsburg Vs VfL Wolfsburg
WWK Arena

Eintracht Frankfurt Vs Borussia Moenchengladbach
Commerzbank-Arena

Minggu (17/5)

Baca Juga : Masyarakat Kabupaten Gowa Kini Tidak Wajib Pakai Masker di Ruang Publik, Aturan Telah Dicabut

FC Koeln Vs FSV Mainz 05
RheinEnergieSTADION

FC Union Berlin Vs FC Bayern Munich
An der Alten Försterei

Selasa (19/5) dini hari WIB

Baca Juga : Bisa Kembali Beraktivitas Normal, Begini Cara Menjaga Kesehatan Tubuh

SV Werder Bremen Vs Bayer 04 Leverkusen
Wohninvest Weserstadion

Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 Desember 2024 20:55
VIDEO: Demo Kenaikan PPN 12% Depan Kampus UNM
SULSELSATU.com – Sejumlah mahasiswa melakukan aksi demo terkait PPN 12% depan kampus Universitas Negeri Makassar (UNM), Kamis (26/12). Demo ters...
News26 Desember 2024 20:48
Apresiasi Mentan Amran, Ismail Sebut Pupuk Subsidi Rp4,1 Triliun Berdampak Besar Bagi Petani Sulsel
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Anggota DPR RI Komisi VI, Ismail Bachtiar, memberikan tanggapan positif terkait alokasi pupuk subsidi sebesar Rp4,1 trili...
Ekonomi26 Desember 2024 20:26
Kenaikan PPN 12 Persen Dinilai Tak Pro Rakyat
SULSELSATU.com, JAKARTA – Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), Anwar Abbas, mendesak Presiden Prabowo Subianto menunda kenaikan Pajak Per...
Bisnis26 Desember 2024 19:46
UMKM Wingko Babat Lamongan Sukses Puluhan Tahun Berkat Dukungan BRI
SULSELSATU.com, LAMONGAN – Berdiri sejak 1990, Wingko “Bambang Indrajaya” terus melestarikan kudapan khas Babat Kabupaten Lamongan, Prov...