Logo Sulselsatu

VIDEO: Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Ucapkan Selamat Idul Fitri 1 Syawal 1441 H

Andi
Andi

Sabtu, 23 Mei 2020 15:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Widodo mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1441 Hijriah, yang jatuh pada Minggu, (24/5/2020)

Ucapan Idul Fitri tersebut disampaikan Jokowi di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Sabtu ini (23/4/2020).

Dalam video tersebut, Jokowi mengatakan bahwa perayaan Idul Fitri kali ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya karena adanya pandemi COVID-19.

Video Editor: Andi Hermanto

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Metropolitan15 Januari 2025 14:14
Terima Kunjungan Kapolrestabes Makassar yang Baru, Danny Siap Kolaborasi 24 Jam
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto menerima kunjungan Silaturahmi Kapolrestabes Makassar yang baru, Kombes Pol. Ar...
Otomotif15 Januari 2025 12:37
Tiga Warna Baru Yamaha MX King 150 yang Bikin Pangling
Menjawab kebutuhan gaya hidup konsumen untuk tampil semakin sporty & berani, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. meluncurkan sentuhan warna baru untuk ...
Teknologi15 Januari 2025 09:28
Teknologi Honda Roadsync Bantu Pengendara Tetap #Cari_Aman di Jalan
Honda RoadSync memiliki sistem konektivitas yang memungkinkan pengendara menghubungkan smartphone ke panel instrument motor melalui Bluetooth....
Makassar15 Januari 2025 09:10
Temui Ketua PWNU Sulsel, Prof Fadjry Perkuat Sinergi dengan Ormas Keagamaan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Prof Fadjry Djufry, melakukan kunjungan silaturahmi ke kediaman pribadi Ketu...