Logo Sulselsatu

Satgas Drainase Dinas PU Makassar Tetap Produktif di Tengah Pandemi

Asrul
Asrul

Selasa, 09 Juni 2020 15:45

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Meskipun di tengah pandemi Covid-19, Satgas Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar tetap menjalankan tugasnya membersihkan drainase.

Dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan Covid-19 dari anjuran pemerintah, mereka melakukan tugasnya seperti biasa.

“Tim satgas drainase tetap bertugas. Wabah saat ini adalah bencana non alam yang kita tidak tahu berakhir kapan. Olehnya itu, kami membekali edukasi pada tim agar tetap menjalankan aturan kesehatan ketika beraktifitas. Menggunakan masker, sarung tangan, dan perlengkapan lainnya ketika mengais kotoran di dalam got,” ungkapnya, Selasa (9/6/2020).

Baca Juga : PUPR Target Proyek Pengelolaan Air Limbah di Makassar Selesai Bulan November

Hamka menambahkan jika tak ada alasan bagi tim satgas untuk tidak bekerja, yang penting tetap disiplin menjalankan protap Covid-19.

“Kalau tim tidak bertugas, tentu akan makin menambah penyebaran virus. Jadi tim tetap di lapangan, rutinitas seperti biasa, hanya kali ini dengan acuan kesehatan yang diharapkan dapat melindunginya,” tutupnya.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...