Logo Sulselsatu

TNI Bantu 200 APD, Taufan Pawe: Ini Bukti Tentara Dekat dengan Rakyat

Asrul
Asrul

Selasa, 16 Juni 2020 21:25

Taufan Pawe terima bantuan APD dari Mabes TNI yang diserahkan Dandim 1405 Mtls. (ist)
Taufan Pawe terima bantuan APD dari Mabes TNI yang diserahkan Dandim 1405 Mtls. (ist)

SULSELSATU.com, PAREPARE – Komandan Kodim (Dandim) 1405 Mallusetasi, Letkol Kav Ali Syahputra Siregar kembali menyerahkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) berupa 200 pcs baju hazmat.

Bantuan yang diterima langsung Wali Kota Parepare sebagai Ketua Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (TGTPP) Covid-19" href="https://www.sulselsatu.com/topik/covid-19">Covid-19 Parepare dilakukan di Posko Induk Terpadu, Barugae, Rumah Dinas Wali Kota, Selasa (16/6/2020).

“Semoga APD yang kami berikan dapat membantu Satgas dalam melaksanakan tugas di lapangan sehingga percepatan penanganan Covid-19" href="https://www.sulselsatu.com/topik/covid-19">Covid-19 di Parepare dapat dilakukan,” ujar Ali.

Baca Juga : Jadi Perusahaan Pembayar Pajak Terbesar, BRI Diapresiasi Oleh Negara

Wali Kota Parepare, Taufan Pawe yang menerima bantuan pengaman diri itu menyampaikan apresiasi dan penghargaan yang tinggi atas kepedulian institusi TNI membantu tugas TGTPP.

“Selaku Ketua Tim Gugus Tugas, saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada Mabes TNI. Bantuan kali ini merupakan tahap kedua, ini adalah bukti bahwa TNI dekat dengan rakyat,” tutur Taufan.

Bantuan pengaman diri tersebut kata Taufan, sangat mendukung tugas TGTPP dalam penanganan Covid-19" href="https://www.sulselsatu.com/topik/covid-19">Covid-19.

Baca Juga : Gerakan Pangan Murah Jadi Solusi Pemkot Tekan Laju Inflasi di Parepare

“Bantuan alat pengaman diri sangat berarti sebagai syarat mutlak dalam penanganan virus Corona.

Penulis: Andi Fardi
Editor: Hendra Wijaya

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 November 2024 15:53
VIDEO: Tiga Pendaki Hilang di Gunung Balease Ditemukan Selamat, Satu Alami Luka
SULSELSATU.com – Tiga pendaki asal Tasikmalaya yang hilang kontak di Gunung Balease, Luwu Utara, ditemukan dalam kondisi selamat. Ketiganya dite...
Politik26 November 2024 15:49
Seto Mencoblos di TPS 4, Rezki di TPS 11 Rappocini
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi siap menggunakan...
Bisnis26 November 2024 15:31
Khusus Rute Pinrang dan Sengkang, Cahaya Bone Beri Potongan Harga Rp50 Ribu
Salah satunya dengan kolaborasi bersama Kallafriends menghadirkan program #ditraktirkallafriends dengan promo potongan harga hingga 50 ribu ripuah yan...
Politik26 November 2024 14:51
Tidak Dapat Undangan Mencoblos, Apakah Bisa Pakai KTP? Ini Kata KPU Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemungutan suara pada Pilkada Serentak 2024 digelar besok, Rabu 27 November 2024. Pemilih yang namanya tercatat di da...