Logo Sulselsatu

Alhamdulillah! 60 Persen Nakes di Sulsel Sembuh dari Covid-19

Asrul
Asrul

Rabu, 24 Juni 2020 22:20

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah, menyampaikan, sebanyak 40 orang tenaga kesehatan (Nakes) telah sembuh dari Covid-19.

Hal ini disampaikan Nurdin saat ditemui di rumah jabatan gubernur Sulsel jalan sungai tangka makassar, Rabu (24/6/2020).

“Ia sembuh, jadi akumulasi dari Maret, terus terjadi kesembuhan,” kata Nurdin Abdullah.

Baca Juga : Disebut Masuk Tim Pemenangan Paslon di Pilgub Sulsel, Ini Kata Nurdin Abdullah

Nurdin menuturkan, mereka yang merupakan ujung tombak penanganan Covid-19 harus mendapatkan perhatian serius. Termasuk kelengkapan alat pelindung diri dalam bertugas.

“Kami juga hadir menyiapkan untuk mereka, pokoknya siapapun yang penting kita harus melindungi mereka,” imbuhnya.

Sebelumnya, Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Sulsel, Prof Syafril Kamsul Arif, juga memastikan, hingga Senin, 22 Juni 2020 lalu, 60 persen dari 70 orang tenaga kesehatan yang terpapar Covid-19 telah sembuh.

Baca Juga : Iksan Iskandar Bersama Warga Jeneponto Terharu Saat Bertemu Nurdin Abdullah

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Pendidikan26 November 2024 19:00
Selamat! Ini Daftar Pemenang Festival Vokasi Satu Hati Regional 2024
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) resmi mengumumkan pemenang Festival Vokasi Satu Hati Regional 2024 dengan Tema The Wait Is Over....
Video26 November 2024 18:37
VIDEO: Viral, Seorang Ibu Nangis Keluhkan Pelayanan Puskesmas
SULSELSATU.com – Sebuah video memperlihatkan video amatir seorang ibu yang menangis keluhkan pelayanan Puskesmas. Kejadian itu terjadi di Puskes...
Bisnis26 November 2024 17:49
Promo Pemilu Honda, Gratis Angsuran 5 Kali dan Potongan Setiap Bulan
Astra Motor Sulsel (Asmo Sulsel) spesial pada hari Pemilihan Umum (Pemilu) tahun ini menghadirkan promo Pemilu....
Video26 November 2024 15:53
VIDEO: Tiga Pendaki Hilang di Gunung Balease Ditemukan Selamat, Satu Alami Luka
SULSELSATU.com – Tiga pendaki asal Tasikmalaya yang hilang kontak di Gunung Balease, Luwu Utara, ditemukan dalam kondisi selamat. Ketiganya dite...