SULSELSATU.com, JENEPONTO – Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah berencana melaksanakan salat Idul Adha di Jeneponto.
“Rencana pelaksanaan Idul adha di Kabupaten Jeneponto Insya Allah akan dihadiri langsung oleh bapak gubernur sulsel sekaligus memberikan sambutan dan menyerahkan hewan kurban sapi sebanyak satu ekor dari presiden,” kata Kabag Kesra Pemkab Jeneponto Sirajuddin M, Senin (27/7/2020). Selengkapnya..
Videographer: Dedi Video Editor: Andi Hermanto
Baca Juga : Resmi Jadi Kepala OJK Sulselbar Baru, Moch Muchlasin Siap Perkuat Kolaborasi Percepat Pertumbuhan Ekonomi
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel
Komentar