Logo Sulselsatu

Taufan Peringatkan Pengguna Anggaran Agar Tidak Nakal

Asrul
Asrul

Minggu, 09 Agustus 2020 14:00

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPAREWali Kota Parepare, HM Taufan Pawe, memberi peringatan kepada pengguna anggaran lingkup pemerintahannya agar tidak nakal.

Menurutnya, setiap instansi pemerintahan memiliki anggaran yang diprogramkan untuk kemaslahatan masyarakat, khususnya pada kondisi pandemi Covid-19 seperti saat ini.

“Pengguna anggaran jangan coba-coba nakal, jika ada yang berani, berhadapan dengan saya. Saya akan beri sanksi tegas,” ujar wali kota bergelar doktor hukum itu.

Baca Juga : Apresiasi Kader Golkar Sulsel, Taufan Pawe: Kita Harus Maksimal untuk Menang

Taufan menegaskan, setiap bantuan masyarakat yang diprogramkan pemerintah mesti tepat sasaran dan sampai kepada penerima manfaat.

“Bantuan yang diprogramkan untuk masyarakat merupakan komitmen bersama, sekaligus jawaban dari keluhan masyarakat. Saya harap tepat sasaran,” kata Taufan.

Penulis: Andi Fardi

Baca Juga : Pengangkatan CASN 2024 Dipercepat, Taufan Pawe Desak Menpan-RB dan BKN Bergerak Cepat

Editor: Kink Kusuma Rein

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video12 April 2025 21:06
VIDEO: Lakukan Aksi Perampasan di Komplek Militer, Empat Debt Collector BCA Finance Minta Maaf
SULSELSATU.com – Aksi premanisme dilakukan oleh empat debt collector BCA Finance. Aksi itu berupa penarikan sebuah unit mobil jenis Suzuki Ertig...
Sulsel12 April 2025 20:27
Gerakan 1.000 Katto-katto di Bontonompo Bantu Wujudkan Program Gowa Aman
Bupati Gowa Sitti Husniah Talenrang menghadiri Gerakan 1.000 Katto-katto yang diinisiasi oleh Pemerintah Kecamatan Bontonompo sekaligus Halalbihalal d...
Video12 April 2025 19:37
VIDEO: Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Semprot Pengendara Lawan Arah di Jalan Dr Leimena
SULSELSATU.com – Wali kota Makassar Munafri Arifuddin marah besar saat melintas di jalan Dr Leimena. Munafri Arifuddin marah lantaran kendaraan ...
Hukum12 April 2025 19:16
Skandal Pengadaan Buku di Takalar, Polres Diminta Usut Tuntas
SULSELSATU.com, TAKALAR – Sejumlah aktivis mendesak Kepolisian Resort (Polres) Takalar untuk turun tangan mengusut kasus dugaan praktik gratifik...