Logo Sulselsatu

Rudy Ingin Pasar Tradisional di Makassar Bertransformasi

Asrul
Asrul

Jumat, 14 Agustus 2020 14:40

Ilustrasi. (Sulselsatu/Moh Niaz Shaarief)
Ilustrasi. (Sulselsatu/Moh Niaz Shaarief)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar meminta PD Pasar Makassar Raya membenahi pasar tradisional menjadi pasar modern.

Pj Wali Kota Makassar Rudy Djamaluddin, menginginkan adanya terobosan baru dari PD Pasar Makassar Raya untuk mengubah pasar yang ada saat ini, menjadi pasar modern

Untuk itu, dirinya meminta dari 18 pasar tradisional. Salah satunya harus menjadi percontohan pasar modern.

Baca Juga : Pemkot Makassar dan DPRD Sepakati KUA-PPAS APBD Tahun 2025

“Jadi kita tantang, bikin satu percontohan pasar lalu kita pilih dari semua 18 pasar tradisional kita,” katanya.

“Pilih satu saja, jangan banyak-banyak. Kita transformasi menjadi pasar modern,” sambungnya.

Menurutnya, pasar tradisional saat ini kondisinya sudah tidak layak ditempati untuk berdagang. Terlebih, sistem transaksi yang ada belum mengikuti perkembangan teknologi. Untuk itu, pembenahan pun perlu dilakukan.

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

“Tidak pernah berubah sistem penjualan kita, mulai dari apa ciri khas pasar kita, becek, bau, sampahnya, belum lagi penjual penuh di dalam,” pungkasnya.

Penulis: Resti Setiawati

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...