Logo Sulselsatu

Hari Pelanggan Nasional, The Rinra Berikan Give Away

Asrul
Asrul

Jumat, 04 September 2020 19:20

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – The Rinra dalam memperingati hari pelanggan nasional memberikan give away berupa meals voucher masing-masing Rp250 ribu kepada 3 orang pemenang.

Syaratnya, wajib mengikuti instagram The Rinra @therinramks, kemudian membagikan momen di The Rinra dengan cerita menarik.

Marcom Manager The Rinra, Azis Munawir mengatakan, selain membagikan momen dan cerita menariknya di The Rinra, peserta yang mau ikut give away juga wajib menandai 5 orang teman dan menyertakan hastag #harpelnas #therinramakassar #ceritaseru.

Baca Juga : Satgas Percepatan Investasi Sulsel Dibentuk, Target Pertumbuhan Ekonomi Hingga 8 Persen

“Program ini menyasar market dari kalangan milenial yang kita tahu cukup aktif dalam bersosial media. Namun, tetap terbuka untuk umur tanpa dibatasi umur. Kami juga bermaksud untuk menghadirkan kegiatan positif bagi pengguna social media melalui unggahan foto dan cerita pengalaman ketika berada di The Rinra di Instagram pribadi,” pungkas pria yang akrab disapa Azis itu, Jumat (4/9/2020).

Give away The Rinra berlangsung hingga 11 September 2020 mendatang. Pemenang akan diumumkan melalui akun resmi Instagram The Rinra Makassar dengan memilih 3 foto dan caption terbaik.

“Harapan kami, program give away ini juga akan semakin menguatkan bonding antara para pelanggan dan Hotel The Rinra secara personal sehingga kami akan lebih paham akan kebutuhan pelanggan kami,” tutup Azis.

Baca Juga : Rakor Pemda dan Regulator Ekonomi Keuangan se-Sulsel Hasilkan Rekomendasi Percepatan Hilirisasi Sektor Perikanan

Penulis: Sri Wahyudi Astuti

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...