Lawan Covid-19, Ini Tips Memakai Masker

Lawan Covid-19, Ini Tips Memakai Masker

SULSELSATU.com – Masker sudah menjadi kebutuhan saat ini, di tengah pandemi keperluan untuk menggunakan masker menjadi kewajiban bagi masyarakat yang berada di luar rumah atau sedang berpergian keluar. Terkhusus, jika berada di kerumunan orang, anda wajib menggunakan masker.

Pada kesempatan ini, beberapa tips cara menggunakan masker yang benar:

1. Sebelum menggunakan masker, tangan anda dalam kondisi bersih,sebaiknya harus mencuci tangan menggunakan sabun agar saat menggunakan masker tangan anda dalam kondisi steril.

2. Tutup mulut, hidung dan dagu, perlu diperhatikan bagian berwarna masker berada di luar atau depan.

3. Menekan bagian atas masker agar masker tersebut menyesuaikan bentuk hidung kalian.

4. Tarik ke belakang bagian bawa masker ke bawah dagu.

5. Apabila ingin melepaskan masker sebaiknya hanya memegang bagian tali dan buang masker ke tempat sampai. Jangan menggunakan masker yang sudah di lepas.

Saat anda menggunakan masker sebaiknya apabila anda mengalami batuk, bersin, sebaiknya menggunakan lengan atas bagian dalam.

Penulis: Warda

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Berita Terkait
Baca Juga