Logo Sulselsatu

Taufan Pawe Minta Warga Laporkan Lampu Jalan Mati

Yulhaidir Ibrahim
Yulhaidir Ibrahim

Selasa, 05 Januari 2021 22:30

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Cuaca buruk seperti angin kencang dan musim penghujan akhir-akhir ini berdampak pada kebanyakan sektor, salah satunya gangguan lampu jalan di beberapa titik di Kota Parepare.

Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) terus berupaya untuk melakukan perbaikan atas dampak yang ditimbulkan dari cuaca buruk.

Hal ini disampaikan Wali Kota Parepare, HM Taufan Pawe. “In Sha Allah kolaborasi antara Pemerintah dan masyarakat akan menjadi solusi dalam penanganan cuaca buruk. Ingat ki jaga kesehatan ta’, apalagi di masa pandemi Covid-19,” tulisnya melalui akun media sosial pribadinya.

Walikota dua periode itu mengimbau agar masyarakat dapat menghubungi maintenance centre jika ditemukan ada kerusakan atau lampu jalan yang tidak maksimal.

“Bagi masyarakat yang menemukan lampu jalan yang tak maksimal lagi dapat menghubungi nomor 0811417345. Kepedulian mu adalah keberhasilan kita semua,” katanya.

Penulis : Andi Fardi

Editor: Didi

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...