Logo Sulselsatu

Gerindra Makassar Minta Danny-Fatma Prioritaskan Pemulihan Ekonomi

Asrul
Asrul

Jumat, 26 Februari 2021 10:19

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Walikota dan Wakil Walikota Makassar periode 2021-2024 Moh Ramdhan Pomanto-Fatmawati Rusdi kini resmi menjadi pemimpin di Kota Daeng.

Berbagai harapan dan cita-cita dari berbagai pihak tentu muncul. Mereka berkeinginan agar apa yang diinginkan mampu direalsiasikan Danny-Fatma.

Ketua DPC Gerindra Makassar, Eric Horas misalnya. Dia berharap Danny-Fatma dapat memulihkan ekonomi setelah memimpin Kota Makassar.

Baca Juga : 4 Pimpinan DPRD Makassar 2024-2029 Resmi Dilantik, Supratman Ketua

“Gerindra sebagai partai pengusung pasangan ini, berharap mereka segera bekerja dan dapat memulihkan perekonomian di Makassar,” kata Eric, Jumat (26/2/2021).

Selain itu, Ketua Bapemperda DPRD Makassar tersebut menginginkan agar Danny-Fatma membawa harapan yang besar untuk masyarakat ibarat membawa penerengan di tengah kegelapan.

”Masayarakat lagi butuh perhatian yang besar terkait Covid-19 dari pemerintah, Gerindra harus mendukung penuh penanganan Covid-19 yang dilakukan pemerintahan Danny-Fatma,” ujarnya.

Baca Juga : Ingin Kerja Cepat, Gerindra Dorong Tatib DPRD Makassar Segera Disusun

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video21 April 2025 22:49
VIDEO: Bikin Heran, Bule Korban Pencurian Minta Maaf ke Pelaku yang Masuk Penjara
SULSELSATU.com – Momen lucu saat korban dan pelaku pencurian dipertemukan oleh pihak kepolisian. Konstantin Bazrov, warga negara asing (WNA) asa...
Hukum21 April 2025 21:33
Kanwil Kemenkumham Sulsel Siap Sukseskan Seleksi PPPK Tahap II Tahun 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Selatan menyatakan kesiapan penuh dalam menyukseskan pela...
Ekonomi21 April 2025 21:13
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI Yang Pantang Menyerah dalam Memberdayakan Pengusaha Mikro
SULSELSATU.com, LOMBOK – Peringatan Hari Kartini yang jatuh setiap 21 April adalah momen yang menandai perjuangan perempuan dalam mencapai kesetaraa...
OPD21 April 2025 21:10
Momentum Hari Kartini, Andi Nirawati Terpilih sebagai Ketua Kaukus Perempuan Parlemen Sulsel
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Bertepatan dengan peringatan Hari Kartini, anggota DPRD Sulawesi Selatan, Andi Nirawati, resmi didaulat sebagai Ketua Kau...