Logo Sulselsatu

Jokowi ke Makassar, Danny Lobi Pembangunan Jalan Tol Losari

Asrul
Asrul

Rabu, 17 Maret 2021 15:14

Walikota Makassar, Danny Pomanto.
Walikota Makassar, Danny Pomanto.

SULSELSATU.com, Makassar – Momen kunjungan kerja Presiden RI Joko Widodo ke Makassar, akan dimanfaatkan Walikota Danny Pomanto untuk melobi. Rencananya, Danny akan melobi pusat untuk melanjutkan pembangunan Jalan Tol sampai Pantai Losari.

Permintaan khusus Danny Pomanto itu akan disampaikannya, saat Jokowi meninjau Festival Smart Vaksin di Hotel Dalton, Jalan Perintis Kemerdekaan, Kamis (18/3/2021).

“Permintaan khusus kami adalah jalan tol ini bukan hanya sampai disini. Tapi disambung dengan ringroad,” jelasnya di Balai Kota Makassar, Rabu (17/3/2021).

Baca Juga : Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar

Ia mengatakan, pembangun ringroad sampai di Pantai Losari sudah menjadi wacana sebelumnya. Danny berharap pengerjaannya dapat terealisasikan. “Jalan tol ini kan rencananya sampai Losari. Sudah sampaikan itu lewat video peresmian kemarin itu saya sudah sampai,” tandasnya.

Penulis: Resti Setiawati

Editor: Midkhal

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...