Logo Sulselsatu

Plt Gubernur Sulsel Tunggu Laporan ASN Bolos Kerja, Sudah Siapkan Sanksi

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Senin, 17 Mei 2021 14:07

Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman.
Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman.

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Plt Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sudirman Sulaiman tegas bakal memberikan sanksi terhadap para ASN Pemprov Sulsel yang mangkir di hari pertama kerja usai libur hari raya idul fitri.

Namun kata Andi Sudirman Sulaiman masih menunggu laporan dari Badan Kepegawaian Daerah (BKD) terkait tingkat kehadiran ASN lingkup Pemprov Sulsel.

“Tidak tau saya, belum ada laporannya, nanti kasih tau saya,” kata Sudirman Sulaiman kepada wartawan saat ditemui di kantor gubernur Sulsel. Senin (17/5/2021) siang.

Baca Juga : Pembangunan Stadion Barombong Tertunda, Wali Kota Danny Sebut Pemprov Fokus Stadion Mattoangin

Selain itu, sanksi juga bakal diberikan bagi ASN yang mudik di masa Pandemi Covid-19 dan Idul Fitri 1442 Hijriah.

“Kalau dilarang mudik bagaimana mungkin dia tidak kembali? Kalau ada yang lolos siapa nanti saya panggil,” ucapnya.

Sementara itu, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Imran Jauzi, mengaku masih melakukan komunikasi di setiap organisasi perangkat daerah (OPD) lingkup Pemprov sulsel untuk segera mungkin di rekapitulasi kehadiran ASN.

Baca Juga : Plt Gubernur Sulsel Tolak Serahkan Stadion Barombong Dikelola Pemkot

“Masih dikomunikasikan dengan setiap OPD untuk,” bebernya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Sulsel16 April 2025 17:37
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Gagas Aplikasi Terpadu untuk Permudah Layanan Masyarakat
SULSELSATU.com, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, menggelar rapat koordinasi bersama jajaran civitas akademika Institut Teknologi Ha...
Video16 April 2025 16:03
VIDEO: Warga Masih Temukan Jukir Liar di Indomaret Andi Djemma, Meski Sudah Ditertibkan
SULSELSATU.com – Tim Reaksi Cepat (TRC) Perumda Parkir Kota Makassar melakukan penertiban terhadap juru parkir (jukir) liar . Penertiban tersebut tu...
Video16 April 2025 14:32
VIDEO: Uang Berserakan di Tengah Jalan, Warga Ramai-Ramai Bantu Kumpulkan
SULSELSATU.com – Sebuah video memperlihatkan sejumlah uang berserakan di tengah jalan raya. Peristiwa tersebut terjadi di Balangan, Banjarmasin....
Berita Utama16 April 2025 13:20
Pemkab Jeneponto Gelar Musrenbang RKPD 2026, Bupati Paris Yasir Ajak Satukan Visi Bangun Daerah
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Pemerintah Kabupaten Jeneponto menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka penyusunan Rencana...