Logo Sulselsatu

Politisi NasDem, Indira Mulyasari Tepilih Pimpin Karang Taruna Makassar

Asrul
Asrul

Minggu, 04 Juli 2021 21:41

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSARKarang Taruna Makassar, telah melaksanakan Temu Karya Daerah (TKD) VIII. Kegiatan dalam agenda pemilihan ketua tersebut berlangsung di Baruga Rujab Walikota Makassar, Minggu (4/7/2021).

Pelaksananan temu karya Itu dibuka oleh Ketua Karang Taruna Sulawesi Selatan, Andi Ina Kartika dan turut dihadiri oleh Walikota Malassar, Mohammad Ramdhan Pomanto.

Dalam kegiatan temu karya itu, berdasarkan hasil musyawaran menetapkan Wakil anggota DPRD Makassar yang juga politisi NasDem, Indira Mulyasari Paramastuti, masa bakti 2021-2026. Indira Mulyasari mengantikan ketua Karang Taruna sebelumnya, Irwan Ade Saputra.

Baca Juga : Dorong Kemajuan Daerah, PMN Sulsel Gelar Dialog Interaktif dengan Pemuda Bone

Kepemimpinan Indira Mulyasari dalam organisasi sepak terjangnya tak diragukan lagi. Saat ini Indira tercatat sebagai pengurus partai NasDem Sulsel dan aktif sebagai pengurus KNPI Sulsel, Indira Mulyasari juga pernah maju sebagai calon wakil Walikota Makassar pada tahun 2018, hanya saja Duet Danny-Indira saat itu didiskualifikasi oleh KPU.

Mendapat amanah pimpin Karang Taruna Makassar Indira Mulyasari mengatakan siap menjaga dan menjalankan roga organisadi serta siap bersinergi dengan karang taruna Sulsel.

“Dengan ananah ini, saya siap menjalankan organisasi ini sesuai dengan mekanisme. Dan saya siap bersinergi program dengan karana taruna sulsel,” ujar Indira Mulyasari.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...