Logo Sulselsatu

Mantan Sekretaris KPU Sulsel Annas GS Meninggal Dunia

Midkhal
Midkhal

Senin, 02 Agustus 2021 09:29

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, Makassar – Mantan Ketua Sekretaris Sulsel, Annas GS meninggal dunia, Senin (2/8/2021). Pria yang akrab disapa Karaeng Jalling itu meninggal dunia di RS Dadi, Makassar, pagi tadi.

Kabar berpulangnya Annas GS beredar luas di grup-grup WhatsApp.

“Innalilahi wainnailaihi rojiun, telah berpulang ke Rahmatullah Kakanda Annas GS Karaeng jalling, pagi ini dirumah sakit Dadi, semoga Almarhum mendapatkan syafaat dan ampunan Allah SWT Al Fatihah,” tulis teman Annas GS, Arman Arfah di Grup WA Geng Makassar.

Baca Juga : VIDEO: Innalillahi, Wakil Bupati Luwu Meninggal Dunia

Informasi yang dihimpun, Annas GS akan dimakamkan di kampung halamannya, Kabupaten Jeneponto.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video15 April 2025 21:37
VIDEO: Anggota DPRD Sumut Beri Klarifikasi Soal Insiden Cekcok dengan Pramugari
SULSELSATU.com – Anggota DPRD Sumatera Utara dari Fraksi Golkar, Megawati Zebua, beri klarifikasi terkait insiden dalam pesawat yang viral di me...
Adventorial15 April 2025 21:30
30 Klien Pemasyarakatan Ikuti Penyuluhan Hukum di Bapas Makassar, Wujud Pembinaan Berkelanjutan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Komitmen Kanwil Kemenkumham Sulsel dalam pembinaan hukum terus diwujudkan lewat penyuluhan hukum bagi klien pemasyarakata...
Politik15 April 2025 21:20
Taufan Pawe Dorong Optimalisasi PAD dan Stop Rekrut Honorer di Barru
SULSELSATU.com, BARRU – Anggota Komisi II DPR RI, Taufan Pawe, melakukan kunjungan kerja spesifik ke Kabupaten Barru pada Selasa, 15 April 2025. Kun...
Makassar15 April 2025 20:52
Wawali Parepare Studi Banding ke Perumda Parkir Makassar, Bahas Sistem E-Parking
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wakil Wali Kota Parepare, Hermanto, melakukan kunjungan kerja ke kantor Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Parkir Makas...