Logo Sulselsatu

Rektor UNM dan Kejati Sulsel Jalin Kerjasama

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Senin, 23 Agustus 2021 14:56

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Universitas Negeri Makassar (UNM) menjalin kerja sama dengan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Selatan.

Kerjasama tersebuat ditandai dengan penantanganan Memorandum of Agreement (MoA) antara UNM dan Kejati Sulsel.

Penantanganan tersebut MoA di tandatangani langsung oleh Rektor UNM Prof. Husain Syam, dan Kepala Kejati Sulsel R. Febrytrianto di Kantor Kejati Sulsel, Senin, (23/8/2021)

Baca Juga : Pelindo Regional 4 dan Kejati Sulut Teken MoU Tingkatkan Sinergi Pendampingan Hukum

Dalam kerjasama tersebut kedua bela pihak bersepakat untuk melakukan optimalisasi tugas dan fungsi melalu pelaksanaan tridarma perguruan tinggi, yang kemudian melengkapi beberapa poin kerjasama.

Adapun beberapa poin kerjasama tersebut yakni, Tridarma perguruan tinggi serta implementasi Merdeka belajar-kampus merdeka, Melaksanakan kegiatan bantuan hukum, pertimbangan hukum, dan tindakan hukum lainnya.

Pertukakaran data, informasi, keahlian serta pemanfaatan sarana dan prasarana dalam rangka pelaksanaan kegiatan bantuan hukum, pertimbangan hukum, dan tindakan hukum lainnya.

Baca Juga : VIDEO: Aksi Demo Depan Kantor Kejaksaan Tinggi Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo Macet

Prof. Husain Syam pada kesempatan tersebut berharap dengan kerjasama tersebut dalam rangka bersinergi demi optimalisasi kerja, juga sebagai implementasi Merdeka belajar-kampus merdeka, dan mampu membangun sinergi dalam pengembangan sumberdaya manusia.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...