Logo Sulselsatu

Danny Beri Penghargaan Ke Aparat Kepolisian Pengungkap Kasus Narkotika

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Kamis, 21 Oktober 2021 09:32

Wali Kota Makassar Danny Pomanto memberikan Piagam kepada aparatnya kepolisian di kediaman Pribadinya, Rabu 20/10/201 (Ist)
Wali Kota Makassar Danny Pomanto memberikan Piagam kepada aparatnya kepolisian di kediaman Pribadinya, Rabu 20/10/201 (Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) memberikan piagam penghargaan kepada aparat kepolisian atas prestasi dalam mengungkap kasus narkotika jenis shabu-shabu di Kota Makassar.

Sebanyak 2 kg dan 5.000 butir pil ekstasi yang berhasil diamankan oleh pihak kepolisian. Danny mengatakan pemberian apresiasi ini merupakan bagian dari motivasi untuk tetap menjaga kota Makassar.

“Dari dulu pemerintah tidak pernah menyentuh ranah tersebut. Kali ini saya mau agar siapapun yang mampu menjaga kota ini dapat diberikan penghargaan. Agar ada motivasi tersendiri,” ucapnya, di Kediaman pribadinya, Rabu (20/10/21).

Baca Juga : Sempat Gagal di Tahun 2020, Pemkot Makassar Kembali Raih WTP dari BPK RI Di Bawah Kepemimpinan Danny Pomanto

Sementara, Ipda Zaenal, Kasubnit 1 idik 2 mengucapkan banyak terimakasih atas penghargaan yang ia terimanya.

“Ini akan menjadi cambuk dan motivasi kedepannya kepada kami pihak kepolisian untuk lebih bekerja keras menjaga kota Makassar dari segala bentuk kejahatan apapun. Agar Kota Makassar bisa menjadi lebih baik dan aman,” pungkasnya.

Adapun nama-nama yang menerima piagam penghargaan :

Baca Juga : Danny Paparkan Inovasi Pemkot Makassar Pada Agenda Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi Stunting Kabupaten Kota

1. Nama : Indra Waspada Yuda, S. IK, M.H

Pangkat/NRP : Kompol/84101907

Jabatan : Wakasat Narkoba Polrestabes Makassar

Baca Juga : Wali Kota Danny Hadiri Halal Bi Halal Kerukunan Keluarga Soppeng

2. Nama : Bahtiar, S.H

Pangkat/NRP : IPTU /76040555

Jabatan : KANIT IDIK 2

Baca Juga : Hadiri Perayaan Nyepi, Wali Kota Makassar Minta Penguatan Ummat Dan Jagai Anakta’

3. Nama : Zainal S, S.E

Pangkat/NRP : IPDA / 82120188

Jabatan : KASUBNIT 1 IDIK 2

Baca Juga : Wali Kota Danny Resmikan Mushallah SMPN 5 dan Letakkan Batu Pertama Pembangunan Ruang Guru

4. Nama : Alamsyah

Pangkat/NRP : AIPTU / 78030157

Jabatan : BA SAT NARKOBA

5. Nama : Widiyanto, S.E, MM

Pangkat/NRP : BRIPKA / 86050727

Jabatan : BA SAT NARKOBA

6. Nama : Sofyan Arman Braila, S.Psi, SM

Pangkat/NRP : BRIPKA / 86061793

Jabatan : BA SAT NARKOBA

7. Nama : La Ode Fahrul Ali

Pangkat/NRP : BRIPTU / 93010236

Jabatan : BA SAT NARKOBA

8. Nama : Dede Julyanto Kurniawan

Pangkat/NRP : BRIPTU / 95070153

Jabatan : BA SAT NARKOBA

9. Nama : Fahri Irianto Hastin

Pangkat/NRP : BRIPTU / 96060425

Jabatan : BA SAT NARKOBA

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...