Logo Sulselsatu

Bonus Akhir Tahun Dealsember Asmo Sulsel Beri Potongan Angsuran 5 Kali

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Jumat, 10 Desember 2021 16:59

Asmo Sulsel hadirkan promo Dealsember dengan potongan angsuran 5 kali (dok. Asmo Sulsel)
Asmo Sulsel hadirkan promo Dealsember dengan potongan angsuran 5 kali (dok. Asmo Sulsel)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Menjelang akhir tahun 2021, Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) hadirkan bonus akhir tahun bertajuk Dealsember. Bonus akhir tahun Asmo Sulsel beri promo potongan tenor 5 kali hemat hingga Rp9 jutaan.

Bonus akhir tahun ini dapat dinikmati oleh semua konsumen setia Honda hingga akhir 31 Desember 2021 di seluruh jaringan dealer Honda area Sulsel dan Sulbar.

Manager Marketing Astra Motor Sulsel untuk wilayah Sulsel dan Sulbar, Gangga Nanda Adi mengatakan, menuju penghujung tahun 2021 Honda ingin memberikan persembahan spesial kepada konsumen setia.

Baca Juga : Lawan Trek Ekstrem, CRF Tetap Melesat Raih Podium di Kejurnas Motocross Wonosobo

Konsumen Honda akan dimanjakan dengan beragam promo potongan harga, potongan DP, hingga gratis layanan servis sampai 2 tahun.

“Honda berikan penawaran special bagi konsumen di akhir tahun ini untuk memberikan kemudahan masyarakat yang ingin mendapatkan sepeda motor Honda impian. Tidak lupa, program ini juga bonus untuk konsumen, sebagai wujud apresiasi dari Astra Motor. Yuk, kita semarakan akhir tahun ini dengan berbagai promo dari Honda,” ujar Gangga, Jumat, (10/12/2021).

Melalui program Dealsember kata dia, All New Honda PCX160 dapat ditebus dengan DP Rp2 jutaan serta angsuran Rp40 ribuan per hari. Sedangankan untuk pecinta skutik advanture Honda ADV150 bisa ditebus hanya dengan DP Rp3 jutaan dan angsuran Rp50 ribuan per hari.

Baca Juga : Wabup Gowa Dorong Pemuda Berperan Aktif dalam Pembangunan Nasional

Tidak hanya itu, spesial untuk pembelian Honda BeAT dan Genio dibanderol dengan DP hanya Rp1 jutaan serta angsuran Rp20 ribuan per harinya.

“Astra Motor juga berikan bonus tambahan untuk Honda PCX160 dan ADV150 akan mendapatkan free jasa servis, free oli, free busi, dan free servis visit & fast track selama 2 tahun. Sedangkan untuk pembelian Honda BeAT dan Genio, konsumen akan mendapatkan benefit berupa free jasa servis, free oli, dan free busi selama 1 tahun,” bebernya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama16 April 2025 13:20
Pemkab Jeneponto Gelar Musrenbang RKPD 2026, Bupati Paris Yasir Ajak Satukan Visi Bangun Daerah
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Pemerintah Kabupaten Jeneponto menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka penyusunan Rencana...
Makassar16 April 2025 13:16
Investasi di Makassar Anjlok 35 Persen, Ini Biang Keroknya Menurut Helmy Budiman
SULSELSATU.com MAKASSAR – Kota Makassar mencatat penurunan signifikan dalam realisasi investasi sepanjang tahun 2024. Berdasarkan data Badan Ko...
Makassar16 April 2025 11:18
Forum Wali Kota Senior Resmi Dibentuk, Hasil Halal Bihalal APEKSI di Bandung
SULSELSATU.com MAKASSAR – Forum Wali Kota Senior resmi dibentuk dalam acara halal bihalal Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) ya...
Sulsel16 April 2025 10:50
Komitmen pada Keberlanjutan, PT Vale Melaju Bersama Proyek Pengembangan di Luwu Timur
Sebagai salah satu perusahaan nikel terbesar di Indonesia, PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale) senantiasa menunjukkan komitmen keberlanjutannya dalam bero...