Logo Sulselsatu

Kunjungan Kerja Pansus DPRD Luwu Timur terkait Retribusi Uji Kendaraan Bermotor di Bandung

Andi
Andi

Minggu, 30 Januari 2022 06:34

istimewa
istimewa

 

SULSELSATU.com, Luwu Timur – Pansus Anggota DPRD kabupaten Luwu Timur melakukan kunjungan kerja di dinas perhubungan Kota Bandung.

Hadir dalam kunjungan kerja wakil ketua DPRD Luwu Timur H.M Siddiq BM,SH, Ketua Pansus Ir.ABD Munir Razak,MM beserta dengan rombongan anggota pansus.

Baca Juga : VIDEO: Gempa Berkekuatan Magnitudo 5.0 Guncang Bandung, Ratusan Rumah Rusak

Kunjungan kerja Pansus DPRD kabupaten Luwu Timur diterima langsung oleh Kepala DInas Perhubungan Kota Bandung, E.M Ricky,SE,M.Si.

Dalam kunjungannya H.M Siddiq BM, Wakil Ketua DPRD Luwu Timur menyampaikan beberapa masalah sarana dan prasarana transportasi yang ada di kabupaten Luwu Timur seperti kewenangan pengelolaan retribusi daerah, retribusi kendaraan bermotor.

Ricky Menjelaskan terkait Angkutan sewa khusus yang aturannya sudah diberlakukan dalam Peraturan Menteri 108 tahun 2017 yang intinya mengatur kesinambungan industri transportasi dengan membatasi kuota disetiap daerah dan wilayah operasi.
“Mulai tanggal 1 Februari 2018 Dishub Jabar sudah melakukan operasi simpatik dengan mendata dan menghimbau kepada angkutan sewa khusus roda empat untuk segera mengurus izin nya,”jelas Ricky.

Baca Juga : VIDEO: Pelaku Penculikan Siswi SMA di Bandung Berhasil Ditangkap

“Aplikator sendiri sudah melakukan moratorium, jadi tidak memberikan aplikasinya kepada yang belum memiliki izin Kedepan Dihub Kota Bandung meminta kepada aplikator yang tidak memiliki izin untuk di blok dengan maksud suply and demand nya bisa berjalan lagi, karena saat ini jumlah armada angkutan sewa khusus sudah terlalu banyak, ”Tutup Ricky.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Sucipto
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...