Logo Sulselsatu

Link Live Streaming Persipura vs PSM Makassar, Duel Sengit Raksasa Indonesia Timur yang Terancam Degradasi

Uje Jaelani
Uje Jaelani

Kamis, 10 Maret 2022 14:13

ist.
ist.

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Duel menarik akan tersaji pada pekan ke-30 Liga 1 2021-2022 yang akan mempertemukan Persipura Jayapura bertemu PSM Makassar di Stadion Kompyang Sujana Denpasar, Kamis (10/3/2022) sore.

Derby Indonesia Timur diprediksi Bakal berlangsung sent, keduanya membutuhkan kemenangan demi nasib mereka di kasta tertinggi sepak bola Tanah Air. Digelar pada Kamis (10/3/2022) sore ini, yang dapat Anda saksikan lewat streaming di Vidio.com mulai kick-off pada Pukul 16.15 Wita.

Pasukan Ramang kini berada di urutan 13 dengan mengemas 33 poin, berada di atas Persipura dalam klasemen sementara dan berjarak 10 angka dari zona merah, setelah Persipura disanksi pengurangan poin oleh Komisi Disiplin PSSI.

Baca Juga : Asmo Sulsel Bagi Bingkisan Buat Pelanggan di Hari Pelanggan Nasional 2024

Sebelumnya, PSM dan Persipura hanya terpaut tujuh poin. Tim Mutiara Hitam terkena sanksi karena mangkir dari pertandingan melawan Madura United pada 21 Februari lalu.

Persipura kini makin sulit keluar dari zona degradasi atau peringkat 16 dengan koleksi 23 poin.

Persipura dalam posisi yang sangat terjepit. Berstatus tim raksasa, Mutiara Hitam di ambang pintu turun kasta.

Baca Juga : Dua Pemuda Luwu Timur Lolos Akademi PSM Makassar, PT Vale Beri Dukungan untuk Pengembangan Talenta Lokal

Persipura tak punya pilihan selain menang, skuat asuhan Angel Alfredo Vera itu punya kans keluar dari zona merah jika mampu mengalahkan Pasukan Ramang.

Link Live Streaming Persipura vs PSM Makassar: https://www.vidio.com/live/8023-bri-liga-1?utm_source=referral&utm_content=watchpage-ls&utm_medium=share-link

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...