Logo Sulselsatu

Semarak Hari Kebudayaan 1 April, Pemkot Makassar Suguhkan Parade Budaya

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Kamis, 31 Maret 2022 16:52

Semarak Kebudayaan Pemkot Makassar (Ist)
Semarak Kebudayaan Pemkot Makassar (Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar menetapkan 1 April sebagai hari kebudayaan. Peringatan yang rutin di gelar sejak tahun 2018 ini akan kembali di meriahkan esok hari tepat 1 April 2022 yang berarti sudah 4 tahun menjadi agenda rutin.

Menyambut hari kebudayaan tersebut, sejumlah parade budaya di siapkan dan akan menghibur seluruh masyarakat Makassar. Warga di minta untuk mengenakan pakaian adat sebagai simbol perayaan dalam warna warni budaya Makassar.

Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) meminta partisipasi masyarakat agar bisa terlibat aktif sekaligus mengenang kembali permainan adat yang menjadi history dari Kota Makassar.

Baca Juga : Pemkot Makassar dan DPRD Sepakati KUA-PPAS APBD Tahun 2025

“Mariki’ semua pakai busana adat di hari kebudayaan. Pakaian adat kita berbeda dan begitu menawan. Yang pakai pasti terlihat gagah dan cantik. Itulah mengapa di katakan warna warni budaya Makassar. Hari kebudayaan kita akan mengenang masa kecil di tengah pergeseran zaman”,jelas Danny.

Rencananya festival budaya akan di isi oleh upacara hari kebudayaan, gandrang bulo 1000 lorong, lomba karya busana karnaval, malam budaya dan carnival day. Sementara untuk lokasi acara akan di pusatkan di halaman Balai Kota Makassar mulai pukul 07.30 hingga selesai.

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

Baca Juga : Pemkot Makassar Bersama PCNU Jadikan Hari Santri Sebagai Bentuk Simpati Satu Tahun Agresi Israel ke Palestina

 

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

Baca Juga : Pemkot Makassar Bersama PCNU Jadikan Hari Santri Sebagai Bentuk Simpati Satu Tahun Agresi Israel ke Palestina

 

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

Baca Juga : Pemkot Makassar Bersama PCNU Jadikan Hari Santri Sebagai Bentuk Simpati Satu Tahun Agresi Israel ke Palestina

 

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

Baca Juga : Pemkot Makassar Bersama PCNU Jadikan Hari Santri Sebagai Bentuk Simpati Satu Tahun Agresi Israel ke Palestina

 

Baca Juga : Pemkot Makassar Pastikan Distribusi Bantuan Pangan Tepat Sasaran

Baca Juga : Pemkot Makassar Bersama PCNU Jadikan Hari Santri Sebagai Bentuk Simpati Satu Tahun Agresi Israel ke Palestina

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...