Logo Sulselsatu

Camat Wajo Imbau Seluruh Lurah Agar Kerja Bakti dan Pembenahan Taman

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Minggu, 05 Juni 2022 22:47

Warga Kecamatan Wajo saat merapikan taman pinggi dan tengah jalan (dokumen: istimewa)
Warga Kecamatan Wajo saat merapikan taman pinggi dan tengah jalan (dokumen: istimewa)

SULSELSATU.com, MAKASSARCamat Wajo Puspawati Hera bersama lurah dan staf, serta Pj RT/RW kerja bakti dan pembenahan median pinggir dan tengah jalan, Minggu (5/6/2022).

Pembenahan yang dilakukan untuk ditanami kembali tanaman hias yang dapat memperindah tatanan taman jalan.

Puspawati Hera mengatakan, kerja bakti ini sesuai dengan arahan dari Ketua TP PKK Kota Makassar agar merapihkan taman-taman yang berada di pinggir dan tengah jalan agar nantinya di tanami tanaman hias dan rumput agar terlihat lebih indah.

Baca Juga : Ketua TP PKK Kota Makassar Dorong Peranan Perempuan dalam Majukan UMKM Lokal

“Diimbau kepada seluruh lurah dan staffnya untuk menggiatkan kerja bakti,” ujarnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Vera Ramdhani
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Politik24 Oktober 2024 15:15
Kampanye di Bara-baraya, Ini Janji Amri Arsyid Jika Terpilih Pilwali Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Calon Wali Kota Makassar nomor urut empat, Amri Arsyid menemui warga Kelurahan Bara-Baraya Induk, Kecamatan Makassar,...
OPD24 Oktober 2024 15:06
Cicu dan Appi Harap Pimpinan DPRD Makassar Baru Adaptif dalam Kebijakan Pusat
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Empat pimpinan definitif DPRD Kota Makassar periode 2024-2029 resmi diambil sumpahnya pada Kamis (24/10/2024). Ketua ...
Politik24 Oktober 2024 15:03
Pelantikan Pimpinan DPRD, Pjs Wali Kota Makassar Harap Perkuat Sinergitas
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pjs Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, menyampaikan ucapan selamat kepada anggota DPRD Makassar yang baru saja dilantik...
Berita Utama24 Oktober 2024 14:46
Wujud Kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Babinsa Koramil 04 Kelara Ajak Warga Bersihkan Saluran Air
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Wujudkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1425-04 Kelara Kodim 1425 Jene...