Logo Sulselsatu

Kamtibmas Tripika Tamalanrea Silaturahmi Dengan Pj Ketua RT/RW Kelurahan Bira dan Parangloe

Asrul
Asrul

Rabu, 13 Juli 2022 17:00

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kapolsek Tamalanrea Kompol Dr Saharuddin, bersama Camat Andi Salman Baso, menghadiri giat silaturahmi Kamtibmas dengan Pj Ketua RT/RW kelurahan Bira dan Parangloe Tamalanrea Makassar, Rabu (13/7/2022)

Kegiatan yang berlangsung di aula Kantor Kecamatan Tamalanrea ini juga dihadiri Lurah Bira dan Lurah Parangloe dalam rangka evaluasi kinerja Kelurahan, Pj Ketua RT/RW serta dukungan menjaga dan memelihara sitkamtibmas

Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Tamalanrea, Kompol Saharuddin, mengharapkan dukungan dan peran serta atau keterlibatan RT/RW guna menciptakan situasi kamtibmas di lingkungannya.

Baca Juga : Danny Pomanto Puji Lorwis Zurich di Tamalanrea Hadirkan Perpaduan Metaverse

“Berdayakan pos-pos Kamling yang ada di setiap RT/RW dalam menjaga lingkungan sekitar.”

“Ketua RT/RW juga berperan aktif dalam setiap permasalahan warga baik di lingkungannya maupun saat pendampingan warganya untuk mediasi penyelesaian laporan atau pengaduan di polsek,” ucap kapolsek.

Kapolsek Tamalanrea menambahkan, pihaknya berharap dengan sinergitas yang baik antara Ketua RT/RW dengan pihak Kelurahan, Bhabinkamtibmas dan Babinsa, dapat menjaga dan memelihara keamanan dan ketertiban wilayah Tamalanrea ini tetap aman dan kondusif.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Muhammad Junaedi
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 November 2024 15:53
VIDEO: Tiga Pendaki Hilang di Gunung Balease Ditemukan Selamat, Satu Alami Luka
SULSELSATU.com – Tiga pendaki asal Tasikmalaya yang hilang kontak di Gunung Balease, Luwu Utara, ditemukan dalam kondisi selamat. Ketiganya dite...
Politik26 November 2024 15:49
Seto Mencoblos di TPS 4, Rezki di TPS 11 Rappocini
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi siap menggunakan...
Bisnis26 November 2024 15:31
Khusus Rute Pinrang dan Sengkang, Cahaya Bone Beri Potongan Harga Rp50 Ribu
Salah satunya dengan kolaborasi bersama Kallafriends menghadirkan program #ditraktirkallafriends dengan promo potongan harga hingga 50 ribu ripuah yan...
Politik26 November 2024 14:51
Tidak Dapat Undangan Mencoblos, Apakah Bisa Pakai KTP? Ini Kata KPU Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemungutan suara pada Pilkada Serentak 2024 digelar besok, Rabu 27 November 2024. Pemilih yang namanya tercatat di da...