Logo Sulselsatu

Camat Mamajang Turun Langsung dalam Senam Pagi dan Kerja Bakti

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Sabtu, 30 Juli 2022 15:18

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSARCamat Mamajang, M Ari Fadli ikut dalam kegiatan kerja bakti yang dirangkaikan dengan senam pagi di Jalan Baji Sunggu depan Kantor Lurah Karang Anyar, Sabtu (30/7/2022).

Ari Fadli berkunjung ke Lurah Karang Anyar untuk menjalin silaturahmi kepada masyarakat Karang Anyar.

Dalam kegiatan tersebut, Ari Fadli didampingi langsung oleh Lurah Karang Anyar, Nasrullah untuk meninjau kegiatan kerja bakti tersebut.

Baca Juga : Pupuk Solidaritas, Warga di Kelurahan Rappokalling Rutin Gelar Kerja Bakti

Tidak lupa pula para staf Kecamatan Mamajang, lurah, dan warga Karang Anyar ikut meramaikan senam pagi.

Tidak lupa, Ari Fadli juga berkunjung ke panti sosial yang berada di wilayah Kelurahan Karang Anyar.

Dalam kunjungannya ke panti sosial, Ari Fadli didampingi oleh para tokoh masyarakat Mamajang.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Muhammad Junaedi
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video21 April 2025 22:49
VIDEO: Bikin Heran, Bule Korban Pencurian Minta Maaf ke Pelaku yang Masuk Penjara
SULSELSATU.com – Momen lucu saat korban dan pelaku pencurian dipertemukan oleh pihak kepolisian. Konstantin Bazrov, warga negara asing (WNA) asa...
Hukum21 April 2025 21:33
Kanwil Kemenkumham Sulsel Siap Sukseskan Seleksi PPPK Tahap II Tahun 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Selatan menyatakan kesiapan penuh dalam menyukseskan pela...
Ekonomi21 April 2025 21:13
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI Yang Pantang Menyerah dalam Memberdayakan Pengusaha Mikro
SULSELSATU.com, LOMBOK – Peringatan Hari Kartini yang jatuh setiap 21 April adalah momen yang menandai perjuangan perempuan dalam mencapai kesetaraa...
OPD21 April 2025 21:10
Momentum Hari Kartini, Andi Nirawati Terpilih sebagai Ketua Kaukus Perempuan Parlemen Sulsel
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Bertepatan dengan peringatan Hari Kartini, anggota DPRD Sulawesi Selatan, Andi Nirawati, resmi didaulat sebagai Ketua Kau...