Logo Sulselsatu

Sekcam Wajo Buka Kegiatan Sosialiasi Peningkatan Peran LPM Kecamatan Wajo

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Selasa, 27 September 2022 21:19

Rapat sosialisasi peningkatan LPM Kecamatan Wajo (dokumen: istimewa)
Rapat sosialisasi peningkatan LPM Kecamatan Wajo (dokumen: istimewa)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Mewakili Camat Wajo, Sekertaris Camat Wajo Oddang Nai membuka secara resmi kegiatan sosialisasi peningkatan peran lembaga pemberdayaan kemasyarakatan, Senin (27/9/2022).

Kegiatan ini diadakan dalam rangka meningkatkan SDM bagi masyarakat Kelurahan dan Kecamatan Wajo.

“Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat bersama Ketua LPM Kecamatan Wajo bersama RT dan RW,” ujarnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Vera Ramdhani
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News23 April 2025 19:13
Selama 4 Tahun, Telkom Indonesia Kembali Masuk Daftar LinkedIn Top Companies 2025
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) kembali meraih penghargaan LinkedIn Top Companies 2025 sebagai salah satu tempat kerja terbaik untuk pengem...
Makassar23 April 2025 19:03
Cahaya Bone Siapkan Layanan Shuttle Bus ke Parepare Khusus Pendukung PSM Makassa
Mendukung laga seru antara PSM Makassar melawan Bali United yang akan digelar di Stadion Gelora BJ Habibie Kota Parepare, Cahaya Bone menyediakan laya...
Makassar23 April 2025 18:09
UTBK SNBT Mulai Digelar di UNM, 14.834 Peserta Ikut Seleksi Masuk Perguruan Tinggi
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Universitas Negeri Makassar (UNM) resmi memulai pelaksanaan Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK) sebagai bagian da...
Makassar23 April 2025 18:06
Sekolah Islam Athirah Rayakan HUT ke-41 dengan Semangat Kolaborasi dan Inovasi Pendidikan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-41 dengan mengusung tema “Kolaborasi Menginspirasi Neg...