Logo Sulselsatu

AUHM dan Pemkot Makassar Sepakat Tutup Usaha Hiburan Sehari Saat Maulid 1444 H

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Jumat, 07 Oktober 2022 13:09

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSARAsosiasi Usaha Hiburan Makassar (AUHM) meminta seluruh usaha hiburan di Kota Makassar melakukan penutupan aktivitas usaha selama sehari. Penutupan ini terkait peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Sabtu (8/10/2021).

Ketua AUHM, Zulkarnain Ali Naru mengatakan, keputusan tersebut dikeluarkan setelah AUHM bersama Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar menggelar pertemuan, Kamis (6/10/2022).

“Untuk peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H, kita sepakat dengan Pemkot Makassar, tutup sehari pada Sabtu tanggal 8 Oktober 2021,” kata Zul sapaan akrab Ketua AUHM ini.

Baca Juga : Pemkot Makassar dan DPRD Sepakati KUA-PPAS APBD Tahun 2025

Sementara Kadis Pariwisata Kota Makassar, Mohammad Roem mengatakan, dengan adanya kesepakatan bersama AUHM, pihaknya telah menindaklanjuti dengan menerbitkan surat edaran Walikota Makassar Nomor 556/409/S.EDAR/DISPAR/X/2022.

“Dengan demikan, kita harapkan tidak ada satu usaha pun yang melakukan pelanggaran atau mencoba buka pada Sabtu nanti. Tim kami juga akan turun melakukan pemantauan terkait penutupan dimaksud,” katanya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...